KOMPAS.com - Proses Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2023 atau dulu Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) tengah berlangsung.
Dimulai dari registrasi akun SNPMB, tak lama lagi pendaftarannya dibuka. Namun sebelum mendaftar, kamu harus tahu mana saja PTN yang menerima mahasiswa terbanyak di jalur ini.
Pada hasil SNMPTN tahun 2022, ada 20 PTN dengan penerima siswa terbanyak. Sehingga bisa dijadikan referensi daftar SNBP 2023.
Dari hasil tersebut, Universitas Brawijaya (UB) menjadi PTN penerima terbanyak yakni 3.445 orang. Selain UB, mana saja PTN yang menerima mahasiswa terbanyak di jalur SNMPTN atau kini SNBP?
Baca juga: Ada 9 Perbedaan SNBP dan SNBT 2023, Cek di Sini
Berikut ini daftar 20 PTN penerima terbanyak di SNMPTN 2022, berdasarkan hasil seleksi jalur SNMPTN 2022 yang diumumkan secara daring, pada Maret 2022.
20 PTN penerima siswa jalur SNMPTN atau SNBP terbanyak
1. Universitas Brawijaya
2. Universitas Negeri Semarang
3. Universitas Pendidikan Indonesia
4. Universitas Lampung
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.