Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[HOAKS] China Tagih Utang Indonesia Setelah Nama Anies Baswedan Mendunia

Kompas.com - 12/06/2023, 14:44 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

hoaks

hoaks!

Berdasarkan verifikasi Kompas.com sejauh ini, informasi ini tidak benar.

KOMPAS.com - Sebuah konten di media sosial menyatakan bahwa China menagih utang ke Indonesia setelah tahu nama mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendunia.

Unggahan itu juga mengaitkan dengan rencana perpindahan ibu kota negara ke Kalimantan.

Berdasarkan penelusuran Tim Cek Fakta Kompas.com, konten tersebut tidak benar atau hoaks.

Narasi yang beredar

Konten yang mengeklaim China menagih utang ke Indonesia setelah nama Anies Baswedan mendunia dibagikan di Facebook oleh akun ini pada 9 Juni 2023.

Berikut narasi yang dibagikan:

Duhai..
Pagi2 ada nyangkut berita begini

Monggo pemirsah disimak, klo ada yang mau bantu translate lebih baik

Akhirnya China Komunis XI JIN Ping menagih hutang ke Indonesia setelah tahu nama Anies Baswedan mendunia.

China menagih mau dibayar dengan uang atau 200 juta rakyat Tiongkok menetap secara permanen di Indonesia terutama di Kalimantan.

Serapi apapun pembungkus kebohongan, Allah akan bukakan selebar²nya jalan kebenaran.

Benarkah pembangunan IKN untuk rakyat !?

No, Proyek IKN untuk RRC bukan teruntuk Kepentingan Nasional.
Indonesia telah porak poranda secara paripurna saat ini, Indonesia dalam bahaya dengan kebijakan yang dilakukan Rezim saat ini. Allah SWT telah membuka satu demi satu...

Mari bersatu

Narasi itu disertai video berdurasi 1 menit 43 detik yang telah ditonton lebih dari 213.000 kali sejak diunggah. Video itu adalah cuplikan tayangan berita berbahasa Inggris.

Hoaks, China tagih utang ke Indonesia setelah nama Anies Baswedan menduniaScreenshot Hoaks, China tagih utang ke Indonesia setelah nama Anies Baswedan mendunia

Penelusuran Kompas.com

Setelah dicermati, tayangan berita yang dicantumkan dalam konten tersebut adalah cuplikan dari video YouTube WION, 20 Oktober 2021. Video berjudul Gravitas: 165 countries owe at least $385 billion to China yang berdurasi 4 menit 30 detik.

HOAKS ATAU FAKTA?

Jika Anda mengetahui ada berita viral yang hoaks atau fakta, silakan klik tombol laporkan hoaks di bawah ini

closeLaporkan Hoaks checkCek Fakta Lain
Berkat konsistensinya, Kompas.com menjadi salah satu dari 49 Lembaga di seluruh dunia yang mendapatkan sertifikasi dari jaringan internasional penguji fakta (IFCN - International Fact-Checking Network). Jika pembaca menemukan Kompas.com melanggar Kode Prinsip IFCN, pembaca dapat menginformasikannya kepada IFCN melalui tombol di bawah ini.
Laporkan
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[KLARIFIKASI] Berita Kedatangan Transmigran pada 2021, Aceh Bukan Daerah Termiskin

[KLARIFIKASI] Berita Kedatangan Transmigran pada 2021, Aceh Bukan Daerah Termiskin

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Karni Ilyas Promosikan Obat Nyeri Sendi

[HOAKS] Video Karni Ilyas Promosikan Obat Nyeri Sendi

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Menteri PUPR Basuki Hadimuljono Mundur dari Kabinet

[HOAKS] Menteri PUPR Basuki Hadimuljono Mundur dari Kabinet

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks Gurita Raksasa Terdampar di Bali, Foto Hasil Manipulasi AI

INFOGRAFIK: Hoaks Gurita Raksasa Terdampar di Bali, Foto Hasil Manipulasi AI

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Pengibaran Bendera Palestina di PBB Sudah Ada Sejak 2015, Bukan 2024

INFOGRAFIK: Pengibaran Bendera Palestina di PBB Sudah Ada Sejak 2015, Bukan 2024

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Prabowo Bagikan Uang Puluhan Juta Rupiah melalui WhatsApp

[HOAKS] Prabowo Bagikan Uang Puluhan Juta Rupiah melalui WhatsApp

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian ke Gaza di Bawah Mandat PBB

[KLARIFIKASI] Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian ke Gaza di Bawah Mandat PBB

Hoaks atau Fakta
Fakta Seputar Resolusi Gencatan Senjata Israel-Palestina yang Disetujui Dewan Keamanan PBB

Fakta Seputar Resolusi Gencatan Senjata Israel-Palestina yang Disetujui Dewan Keamanan PBB

Data dan Fakta
[HOAKS] Swedia Gelar Kompetisi Seks sebagai Cabang Olahraga

[HOAKS] Swedia Gelar Kompetisi Seks sebagai Cabang Olahraga

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Foto Ronaldo Bentangkan Bendera Portugal, Bukan Palestina

[KLARIFIKASI] Foto Ronaldo Bentangkan Bendera Portugal, Bukan Palestina

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Kabar Tom Holland Akan Perankan Daigo Dojima Belum Terbukti

[KLARIFIKASI] Kabar Tom Holland Akan Perankan Daigo Dojima Belum Terbukti

Hoaks atau Fakta
Perkembangan AI, antara Membantu atau Mengganti Pekerjaan Manusia

Perkembangan AI, antara Membantu atau Mengganti Pekerjaan Manusia

Data dan Fakta
[HOAKS] Video Kylian Mbappe Promosikan Situs Judi

[HOAKS] Video Kylian Mbappe Promosikan Situs Judi

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Penjelasan soal Hoaks Produk Bumbu Masakan Mengandung Babi

[VIDEO] Penjelasan soal Hoaks Produk Bumbu Masakan Mengandung Babi

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Beredar Foto Manipulasi Donald Trump Ditangkap Polisi, Cek Faktanya

INFOGRAFIK: Beredar Foto Manipulasi Donald Trump Ditangkap Polisi, Cek Faktanya

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com