Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

INFOGRAFIK: Baguette Perancis Jadi Warisan Budaya Tak Benda UNESCO

Kompas.com - 03/12/2022, 10:01 WIB
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KOMPAS.com - Roti baguette khas Perancis ditetapkan sebagai warisan budaya dunia oleh Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa atau UNESCO.

Dikutip dari AFP Rabu (30/11/2022), UNESCO memberikan status "warisan budaya takbenda" untuk tradisi pembuatan baguette.

Baguette berbentuk panjang dengan bagian luar yang keras tetapi lembut di dalam. Roti ini telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari masyarakat Perancis.

Perancis mengajukan permohonan status "warisan budaya tak benda" untuk baguette kepada UNESCO pada awal 2021.

Pemberian status "warisan budaya tak benda" ini menjadi angin segar di tengah situasi perajin roti Perancis yang penuh tantangan.

Perancis telah kehilangan sekitar 400 toko pengrajin roti per tahun sejak 1970, dari 55.000 (satu per 790 penduduk) menjadi 35.000 saat ini (satu per 2.000).

Penurunan ini disebabkan oleh penyebaran toko roti industri dan supermarket luar kota di daerah pedesaan.

Sementara pada saat bersamaan, penduduk kota lebih memilih roti sourdough, dan juga beralih dari baguette ham ke burger.

Simak selengkapnya dalam infografik berikut ini.

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: UNESCO Tetapkan Baguette Jadi Warisan Budaya Tak Benda

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

[HOAKS] Poster Nikah Gratis untuk Warga Surabaya

[HOAKS] Poster Nikah Gratis untuk Warga Surabaya

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Foto Timnas U-22 Indonesia Memegang Produk Jam Tangan Pintar

[HOAKS] Foto Timnas U-22 Indonesia Memegang Produk Jam Tangan Pintar

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Pesan Berantai Harga Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina

[HOAKS] Pesan Berantai Harga Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Foto Perpustakaan Terbengkalai Ini Hasil Rekayasa AI

INFOGRAFIK: Foto Perpustakaan Terbengkalai Ini Hasil Rekayasa AI

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Konten Satire Pidato Messi Jelang Lawan Indonesia, Seperti Apa Faktanya?

INFOGRAFIK: Konten Satire Pidato Messi Jelang Lawan Indonesia, Seperti Apa Faktanya?

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Video Drone Ukraina Hantam Istana Presiden Rusia Vladimir Putin

[KLARIFIKASI] Video Drone Ukraina Hantam Istana Presiden Rusia Vladimir Putin

Hoaks atau Fakta
Hoaks Politik Ramai di Medsos, Bawaslu dan KPU Perlu Aktif Beri Edukasi

Hoaks Politik Ramai di Medsos, Bawaslu dan KPU Perlu Aktif Beri Edukasi

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Cristiano Ronaldo Membaca Al Quran

[HOAKS] Cristiano Ronaldo Membaca Al Quran

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] KPK Tangkap 25 Anak Buah Johnny G Plate yang Akan Kabur ke Luar Negeri

[HOAKS] KPK Tangkap 25 Anak Buah Johnny G Plate yang Akan Kabur ke Luar Negeri

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Benarkah Ada Spanduk Anies Baswedan di Bus Konvoi Kemenangan Timnas U-22?

[VIDEO] Benarkah Ada Spanduk Anies Baswedan di Bus Konvoi Kemenangan Timnas U-22?

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Presiden AS  Joe Biden Bangun Pangkalan Militer di Papua

[HOAKS] Presiden AS Joe Biden Bangun Pangkalan Militer di Papua

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Video 8 Orang Terobos Mesin Tiket Kereta di Jepang

[KLARIFIKASI] Video 8 Orang Terobos Mesin Tiket Kereta di Jepang

Hoaks atau Fakta
Hoaks Klaim Dukungan TNI-Polri di Tahun Politik Dinilai Berbahaya, Ini Alasannya

Hoaks Klaim Dukungan TNI-Polri di Tahun Politik Dinilai Berbahaya, Ini Alasannya

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Sir Arthur Conan Doyle dan Inspirasi di Balik Lahirnya Sherlock Holmes

INFOGRAFIK: Sir Arthur Conan Doyle dan Inspirasi di Balik Lahirnya Sherlock Holmes

Sejarah dan Fakta
INFOGRAFIK: Foto Palsu Perlihatkan Ledakan di Dekat Pentagon

INFOGRAFIK: Foto Palsu Perlihatkan Ledakan di Dekat Pentagon

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com