Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Fauzan Wujudkan Cita-cita Naik Haji, Memilih Gowes 5.000 Km

Kompas.com - 14/06/2022, 08:33 WIB
Luqman Sulistiyawan,
Bayu Galih

Tim Redaksi

Dari Magelang Fauzan menempuh perjalanan menuju Pelabuhan Batam untuk bisa menyeberang sampai di Singapura. Hingga berlanjut ke beberapa negara lainnya.

Selama perjalanan di Indonesia Fauzan juga menyempatkan mampir di sejumlah kantor
Pimpinan Daerah Muhammadiyah yang ada di beberapa kota.

Di sana biasanya Fauzan istirahat maupun menginap, karena dulunya Fauzan aktif di organisasi Muhammadiyah

Kendala Saat Akan ke Myanmar

Setelah berhasil menyeberang sampai Singapura dengan menggunakan kapal, Fauzan melanjutkan perjalanan darat menuju Malaysia. Di Malaysia ia menghabiskan bulan Ramadhan dan merayakan Idul Fitri.

"Lebaran kemarin di Malaysia. Kebanyakan istirahatnya menginap di masjid, kalau ada masjid," tutur warga Secang, Magelang ini.

"Tapi kan enggak semua daerah ada masjid. Jadi menginap di beberapa fasilitas umum seperti di pom bensin, tapi pakai tenda. Cari tempat lapang terus mendirikan tenda," ujar Fauzan.

Baca juga: 13 Cara Tetap Sehat dan Mencegah Paparan Covid-19 Selama Ibadah Haji 2022

Di setiap negara yang dilewati, Fauzan menyempatkan untuk mampir di kantor Kedutaan Besar Republik Indonesia untuk bersilaturahmi.

Usai Lebaran di Malaysia, pada akhir Mei 2022 Fauzan sampai di Thailand, menempuh perjalanan darat masih menggunakan sepeda.

Namun ketika akan menuju ke Myanmar ia terkendala tidak bisa masuk ke negara dengan julukan The Land of the Golden Pagoda itu.

"Saat di Thailand itu saya sudah tidak bisa masuk ke Myanmar ya, karena negaranya sedang konflik," kata Fauzan.

"Sebenarnya ada peluang kecil untuk bisa masuk ke Myanmar tapi nanti tidak tahu bisa keluar atau tidak," tuturnya.

Fauzan pun lantas memutuskan untuk membatalkan rencana naik sepeda sampai ke Arab Saudi. Dengan berat hati ia memutuskan untuk naik pesawat dari Bangkok, Thailand menuju Riyadh, Arab Saudi. Ia juga menaikkan sepedanya menggunakan pesawat.

"Alhamdulillah dimudahkan, ada rezeki juga. Setelah sampai Riyadh saya gowes lagi menuju Mekkah, setelah mendapat arahan dari KBRI di Riyadh," ucap Fauzan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[HOAKS] Ronaldo Dukung Laga Indonesia Vs Uzbekistan Diulang

[HOAKS] Ronaldo Dukung Laga Indonesia Vs Uzbekistan Diulang

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Sampul Majalah Time Tampilkan Donald Trump Bertanduk

[HOAKS] Sampul Majalah Time Tampilkan Donald Trump Bertanduk

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Terbukti Suap Wasit, Uzbekistan Didiskualifikasi dari Piala Asia U-23

[HOAKS] Terbukti Suap Wasit, Uzbekistan Didiskualifikasi dari Piala Asia U-23

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] BMKG Tegaskan Sesar Sumatera Tidak Memicu Tsunami

[KLARIFIKASI] BMKG Tegaskan Sesar Sumatera Tidak Memicu Tsunami

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Ronaldo Tiba di Qatar untuk Menonton Piala Asia U-23

[HOAKS] Video Ronaldo Tiba di Qatar untuk Menonton Piala Asia U-23

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Vaksin HPV Menyebabkan Kemandulan

[HOAKS] Vaksin HPV Menyebabkan Kemandulan

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Menkominfo Bantah Apple Batal Investasi Rp 1,6 Triliun di Indonesia

[KLARIFIKASI] Menkominfo Bantah Apple Batal Investasi Rp 1,6 Triliun di Indonesia

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Hoaks Spesimen Surat Suara dan Paslon yang Bersaing di Pilkada Jatim 2024

[VIDEO] Hoaks Spesimen Surat Suara dan Paslon yang Bersaing di Pilkada Jatim 2024

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Konten Keliru Sebut Spotify Perlihatkan Fitur Batas Usia Pengguna

INFOGRAFIK: Konten Keliru Sebut Spotify Perlihatkan Fitur Batas Usia Pengguna

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks Elkan Baggot Tiba di Qatar untuk Perkuat Timnas U23 Indonesia

INFOGRAFIK: Hoaks Elkan Baggot Tiba di Qatar untuk Perkuat Timnas U23 Indonesia

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] FIFA Angkat Bicara soal Wasit VAR Indonesia Vs Uzbekistan

[HOAKS] FIFA Angkat Bicara soal Wasit VAR Indonesia Vs Uzbekistan

Hoaks atau Fakta
Dua Puluh Empat Tahun Lalu, GPS Akurasi Tinggi Tersedia untuk Publik

Dua Puluh Empat Tahun Lalu, GPS Akurasi Tinggi Tersedia untuk Publik

Sejarah dan Fakta
Mitos Penularan HIV/AIDS di Kolam Renang

Mitos Penularan HIV/AIDS di Kolam Renang

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Pernyataan Ronaldo soal Indonesia Tidak Akan Kalah jika Tak Dicurangi Wasit

[HOAKS] Pernyataan Ronaldo soal Indonesia Tidak Akan Kalah jika Tak Dicurangi Wasit

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Unta Terjebak Banjir di Dubai

[HOAKS] Video Unta Terjebak Banjir di Dubai

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com