Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Kompas.com - 21/05/2024, 11:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah suplemen bisa menyebabkan seseorang mengalami sejumlah efek samping, salah satunya adalah pusing.

Efek samping tersebut muncul karena adanya reaksi antara suplemen dengan tubuh, terutama jika dikonsumsi berlebihan.

Oleh karena itu, terdapat batasan aman untuk mengonsumsi suplemen sesuai dosis aman agar tidak menimbulkan efek samping.

Karenanya, sangat direkomendasikan untuk berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter agar bisa meminimalkan efek samping dari suplemen.

Lantas, apa saja suplemen yang bisa memicu pusing tersebut?

Baca juga: 2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

Suplemen yang bisa sebabkan kepala pusing

Dihimpun dari berbagai sumber, berikut setidaknya empat suplemen yang bisa menyebabkan seseorang pusing:

1. Melatonin

Asupan suplementasi melatonin secara berlebihan dapat memicu seseorang mengalami pusing yang merupakan salah satu efek samping paling umum terjadi, dikutip dari SleepFoundation.

Suplemen ini diketahui banyak dikonsumsi untuk seseorang yang mempunyai masalah atau kesulitan tidur.

Melatonin dapat tetap aktif di dalam tubuh untuk jangka waktu yang lebih lama seiring bertambah usianya seseorang.

Selain pusing, efek samping suplemen melatonin lainnya yaitu mual, kram perut, dan perubahan suasana hati dalam waktu singkat.

Untuk mencegah efek samping melatonin, penting untuk mengetahui dosis amannya, yaitu 1-5 miligram per hari untuk orang dewasa.

2. Koenzim Q10

Dilansir dari HealthLine, suplemen Koenzim Q10 atau CoQ10 juga dapat mengakibatkan seseorang pusing.

CoQ10 memainkan peran mendasar dalam produksi energi serta bertindak sebagai antioksidan kuat dengan menghambat pembentukan radikal bebas dan mencegah kerusakan sel.

Perlu diketahui, konsumsi suplemen ini sebelum tidur dapat menyebabkan insomnia pada sebagian orang. Oleh karena itu, sebaiknya konsumsi suplemen ini pada pagi atau sore hari.

Selain itu, seseorang sebaiknya mengonsumsi suplemen CoQ10 tidak lebih dari 1.000 miligram per hari agar tidak timbul efek samping.

Halaman:

Terkini Lainnya

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

Tren
Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com