Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Medio by KG Media
Siniar KG Media

Saat ini, aktivitas mendengarkan siniar (podcast) menjadi aktivitas ke-4 terfavorit dengan dominasi pendengar usia 18-35 tahun. Topik spesifik serta kontrol waktu dan tempat di tangan pendengar, memungkinkan pendengar untuk melakukan beberapa aktivitas sekaligus, menjadi nilai tambah dibanding medium lain.

Medio yang merupakan jaringan KG Media, hadir memberikan nilai tambah bagi ranah edukasi melalui konten audio yang berkualitas, yang dapat didengarkan kapan pun dan di mana pun. Kami akan membahas lebih mendalam setiap episode dari channel siniar yang belum terbahas pada episode tersebut.

Info dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

5 Kasus Orang Hilang Paling Misterius di Dunia

Kompas.com - 23/10/2023, 21:30 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

Oleh: Ramos Mangihut Yemima S. dan Ikko Anata

KOMPAS.com - Di dunia ini ada banyak kasus-kasus janggal yang belum terpecahkan, termasuk orang hilang. Faktornya pun beragam, seperti kurangnya bukti, kurangnya respons aparat keamanan, dan lainnya.

Seiring berjalannya waktu, kasus-kasus orang hilang tersebut kerap menjadi misteri seutuhnya, membuat banyak orang bertanya-tanya akan kebenarannya.

Hal serupa juga dibahas dalam siniar Tinggal Nama episode “Mengaku Tanpa Sadar [Pt.1]” dengan tautan akses s.id/TNMengaku. Episode ini menceritakan kasus hilangnya seorang anak perempuan di pemukiman miskin India, bersamaan dengan banyaknya orang hilang.

<iframe style="border-radius:12px" src="https://open.spotify.com/embed/episode/0TALCWI0MsJraLSzZtSFzc?utm_source=generator" width="100%" height="352" frameBorder="0" allowfullscreen="" allow="autoplay; clipboard-write; encrypted-media; fullscreen; picture-in-picture" loading="lazy"></iframe>

Selain kasus dalam episode tersebut, masih ada banyak kasus orang hilang di dunia nyata yang belum terpecahkan. Melansir berbagai sumber, berikut kasus-kasus orang hilang yang paling misterius di dunia.

1. Lars Mittank

Lars adalah seorang turis asal Jerman yang mengunjungi Bulgaria. Di Bulgaria, Lars sempat bertengkar dengan empat laki-laki di sebuah bar lokal karena masalah tim sepakbola.

Lars kemudian pergi duluan dari bar, dan tidak terlihat sampai pagi. Lars kemudian kembali dengan luka di rahang dan gendang telinga yang pecah. Dokter lokal menyarankan Lars untuk tetap tinggal di Bulgaria sampai lukanya sembuh, namun ia menolak.

Baca juga: 5 Selebriti Hollywood yang Tewas karena Overdosis Obat

Lars bersikeras kembali ke Jerman. Kemudian, pada 8 Juli 2014, di Bandara Varna, Lars tiba-tiba berteriak bahwa ia tidak ingin mati, berlari ke luar bandara, melompati pagar, dan hilang ke dalam hutan di area bandara. Sampai detik ini, sosok Lars belum ditemukan.

2. Dua Turis Wanita di Panama

Melansir All That’s Interesting, kasus ini mengisahkan Lisanne Froon dan Kris Kremers, dua mahasiswi asal Belanda yang berwisata ke Panama, Spanyol. Kabar mereka tak terdengar lagi setelah mereka melakukan pendakian di sebuah hutan di Panama.

Pihak keluarga angkat (host family) mereka segera menghubungi kepolisian, pemeriksaan hutan pun dilakukan. Keluarga Lisanne dan Kris di Belanda terbang ke Panama, bersama dengan detektif Belanda. Penelusuran berlangsung selama lebih dari sepuluh minggu.

Sampai pada akhirnya, dengan bantuan laporan dari warga lokal, polisi menemukan barang peninggalan Lisanne dan Kris, bersama dengan kerangka tubuh mereka di dalam hutan. Tak ada bukti cukup atas penyebab kematian keduanya, sehingga kasus mereka pun berakhir misterius dan belum terpecahkan.

3. Susan Powell

Pada tahun 2009, seorang wanita asal Utah, Amerika Serikat bernama Susan Powell dikabarkan menghilang tanpa jejak. Melansir Thought Catalog, Susan dan suaminya, Joshua memiliki hubungan yang sangat buruk.

Suatu hari, keluarga Powell menghilang tanpa jejak. Hanya Joshua yang kembali dengan selamat, mengaku kalau ia dan kedua anaknya hanya pergi camping, sementara ia tidak tahu kemana Susan pergi.

Kemudian, pada tahun 2012, Joshua mengakhiri hidupnya sendiri sekaligus kedua anak laki-lakinya. Sementara itu, sosok Susan tidak pernah ditemukan sampai detik ini.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

Tren
Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut-sebut Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut-sebut Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Tren
Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Tren
Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Tren
Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Tren
Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Tren
Daftar Lokasi Nobar Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024

Daftar Lokasi Nobar Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024

Tren
Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Tebu? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Tebu? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Bandara di Jepang Catat Nol Kasus Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun, Terbaik di Dunia

Bandara di Jepang Catat Nol Kasus Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun, Terbaik di Dunia

Tren
La Nina Berpotensi Tingkatkan Curah Hujan di Indonesia, Kapan Terjadi?

La Nina Berpotensi Tingkatkan Curah Hujan di Indonesia, Kapan Terjadi?

Tren
Kasus yang Bikin Bea Cukai Disorot: Sepatu Impor hingga Alat Bantu SLB

Kasus yang Bikin Bea Cukai Disorot: Sepatu Impor hingga Alat Bantu SLB

Tren
Biaya Kuliah Universitas Negeri Malang 2024/2025 Program Sarjana

Biaya Kuliah Universitas Negeri Malang 2024/2025 Program Sarjana

Tren
Hari Pendidikan Nasional 2024: Tema, Logo, dan Panduan Upacara

Hari Pendidikan Nasional 2024: Tema, Logo, dan Panduan Upacara

Tren
Beredar Kabar Tagihan UKT PGSD UNS Capai Rp 44 Juta, Ini Penjelasan Kampus

Beredar Kabar Tagihan UKT PGSD UNS Capai Rp 44 Juta, Ini Penjelasan Kampus

Tren
Semifinal Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024 Hari Ini, Pukul Berapa?

Semifinal Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U23 2024 Hari Ini, Pukul Berapa?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com