Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Urutan Lengkap Film Fast and Furious dan Cara Menontonnya

Kompas.com - 25/05/2023, 16:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Film Fast & Furious berjudul Fast X sedang tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Rabu (17/5/2023).

Fast X merupakan film kesepuluh sekaligus pembuka akhir cerita dari Fast & Furious. Film kesebelasnya yang berjudul Fast X: Part 2 dijadwalkan tayang pada 2025 sebagai film terakhir serial ini.

Berdasarkan data dari Cinepoint, sebanyak 2.902.000 warga Indonesia telah menonton film Fast X hingga Senin (22/5/2023).

Baca juga: Urutan Lengkap Film Marvel Cinematic Universe dan Cara Menontonnya

Selanjutnya bagi Anda yang ingin bernostalgia kembali menonton urutan lengkap film Fast & Furious, mungkin Anda akan bingung film apa yang harus ditonton pertama kali dan urutannya seperti apa?

Film Fast & Furious memiliki sepuluh film dengan jalan cerita yang berkaitan satu sama lain.

Untuk mengetahui cerita Fast & Furious, penonton bisa pilih menonton sesuai urutan kronologi cerita maupun tanggal perilisannya di bioskop. Berikut urutan film Fast & Furious dari awal hingga akhir cerita.

Film Fast & Furious (2009)IMDB.com Film Fast & Furious (2009)

Urutan film Fast & Furious berdasarkan waktu rilis

Dilansir dari Radio Times, waralaba Fast & Furious memiliki sejumlah film ditayangkan melalui bioskop serta film pendek dalam bentuk DVD.

Fast & Furious menampilkan beberapa film prekuel, sekuel, dan bahkan midquel atau cerita sekuel lain di tengah cerita aslinya.

Rilis di bioskop sejak 2001, berikut daftar urutan film Fast & Furious berdasarkan waktu perilisannya.

  1. The Fast and the Furious (2001)
  2. Turbo-Charged Prelude (film pendek dari DVD 2 Fast 2 Furious)
  3. 2 Fast 2 Furious (2003)
  4. The Fast and the Furious: Tokyo Drift (2006)
  5. Los Bandoleros (film pendek dari bluray Fast & Furious)
  6. Fast & Furious (2009)
  7. Fast Five (2011)
  8. Fast & Furious 6 (2013)
  9. Furious 7 (2015)
  10. The Fate of the Furious (2017)
  11. Fast & Furious Presents: Hobbs & Shaw (2019)
  12. F9 (2021)
  13. Fast X (2023)
  14. Fast X: Part 2 (rencana 2025)

Baca juga: Urutan Lengkap Film Marvel Cinematic Universe dan Cara Menontonnya

Halaman:

Terkini Lainnya

Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Minum Teh Setelah Makan?

Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Minum Teh Setelah Makan?

Tren
Daftar Nama 11 Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Bus di Subang

Daftar Nama 11 Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Bus di Subang

Tren
Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik Warga, Begini Solusinya

Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik Warga, Begini Solusinya

Tren
Kapan Waktu Terbaik Minum Vitamin?

Kapan Waktu Terbaik Minum Vitamin?

Tren
Daftar Negara yang Mendukung Palestina Jadi Anggota PBB, Ada 9 yang Menolak

Daftar Negara yang Mendukung Palestina Jadi Anggota PBB, Ada 9 yang Menolak

Tren
Mengenal Como 1907, Klub Milik Orang Indonesia yang Sukses Promosi ke Serie A Italia

Mengenal Como 1907, Klub Milik Orang Indonesia yang Sukses Promosi ke Serie A Italia

Tren
Melihat Lokasi Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Jalur Rawan dan Mitos Tanjakan Emen

Melihat Lokasi Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Jalur Rawan dan Mitos Tanjakan Emen

Tren
Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Tiap Hari karena Lebih Murah, Rela Bayar Rp 160 Juta per Tahun

Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Tiap Hari karena Lebih Murah, Rela Bayar Rp 160 Juta per Tahun

Tren
Ilmuwan Ungkap Migrasi Setengah Juta Penghuni 'Atlantis yang Hilang' di Lepas Pantai Australia

Ilmuwan Ungkap Migrasi Setengah Juta Penghuni "Atlantis yang Hilang" di Lepas Pantai Australia

Tren
4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

Tren
Dilema UKT dan Uang Pangkal Kampus, Semakin Beratkan Mahasiswa, tapi Dana Pemerintah Terbatas

Dilema UKT dan Uang Pangkal Kampus, Semakin Beratkan Mahasiswa, tapi Dana Pemerintah Terbatas

Tren
Kopi atau Teh, Pilihan Minuman Pagi Bisa Menentukan Kepribadian Seseorang

Kopi atau Teh, Pilihan Minuman Pagi Bisa Menentukan Kepribadian Seseorang

Tren
8 Latihan yang Meningkatkan Keseimbangan Tubuh, Salah Satunya Berdiri dengan Jari Kaki

8 Latihan yang Meningkatkan Keseimbangan Tubuh, Salah Satunya Berdiri dengan Jari Kaki

Tren
2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com