Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Gurun Lut Iran, Tempat Terpanas di Muka Bumi

Kompas.com - 04/04/2023, 21:00 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Selama bertahun-tahun, Death Valley California dianggap sebagai tempat terpanas di Bumi dengan suhu mencapai 56,7 derajat Celsius.

Namun, sebuah studi pada 2021 menunjukkan, status itu tergusurkan oleh padang pasir di Iran yang bernama Gurun Lut.

Suhu di Gurun Lut Iran bahkan mencapai 80,8 derajat Celsius, dikutip dari Science Times.

Baca juga: INFOGRAFIK: 10 Tempat Terpanas di Bumi

Batuan hitam di Gurun Lut cenderung menjadi yang terpanas, dengan panas yang terperangkap oleh pegunungannya.

Karena suhu tinggi daerah tersebut, sangat jarang kehidupan di daerah itu, sehingga dikenal sebagai "Dataran Kekosongan".

Para peneliti percaya bahwa suhu gurun yang sebenarnya bisa sepuluh derajat lebih panas daripada yang dicatat sebelumnya oleh perangkat lunak satelit NASA.

Baca juga: Sydney Catatkan Malam Terpanas pada November, Ini Penyebabnya...


Letak Gurun Lut

Gurun Lut terletak di daerah subtropis kontinental gersang, di antara tiga provinsi, Kerman, Sistano Baluchestan, dan Khorasan-e Jonubi.

Nama gurun ini berasal dari bahasa Persia "Lut" yang mengacu pada tanah kosong tanpa air dan tumbuh-tumbuhan.

Tempat ini terkenal dengan rangkaian bentang alamnya yang spektakuler, yaitu yardang (bukit bergelombang besar) di sebelah barat dan lautan pasir di sebelah timur.

Baca juga: Fenomena Hujan Salju di Gurun Sahara, Keempat Kalinya Sepanjang Sejarah

Yardang sangat besar dan mengesankan sehingga dapat dilihat dengan mudah dari luar angkasa.

Dikutip dari Visit World Heritage, luas zona inti dari Gurun Lut berukuran sekitar 23.000 kilometer persegi.

Terlepas dari pemandangan alam Gurun Lut yang unik, lanskap arkeologi pinggiran barat sangat terkenal dan penting dalam arkeologi Timur Dekat.

Baca juga: 6 Fakta Menarik tentang Gurun Sahara

Jalur perdagangan penting

Pemandangan Gurun Lut atau Dasht-e-Lut, adalah salah satu tempat terpanas di Bumi. Spesies krustasea baru ditemukan hidup di danau air tawar di gurun yang berada di Iran. SHUTTERSTOCK/leshiy985 Pemandangan Gurun Lut atau Dasht-e-Lut, adalah salah satu tempat terpanas di Bumi. Spesies krustasea baru ditemukan hidup di danau air tawar di gurun yang berada di Iran.

Selama sepuluh abad terakhir, ketika kota Shahdad dikenal sebagai 'Khabi', itu adalah tempat perdagangan penting di jalur yang disebut 'jalan sutra'.

Ini merupakan jalur yang menghubungkan pelabuhan laut di Teluk Persia ke wilayah Asia Tengah.

Halaman:

Terkini Lainnya

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Tren
Cerita Warga yang Alami 'Blackout' di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Cerita Warga yang Alami "Blackout" di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Tren
Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Tren
China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

Tren
Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Tren
Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Tren
5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

Tren
WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

Tren
Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Tren
Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Tren
Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Tren
Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Tren
Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Tren
Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Tren
Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com