Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bursa Pencalonan Ketum PSSI, Siapa Saja yang Sudah Mendaftar?

Kompas.com - 16/01/2023, 15:25 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bursa pencalonan Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) kian ramai.

Sejumlah nama telah resmi mendaftarkan diri, baik sebagai ketua maupun wakil.

Diketahui, pemilihan pengurus baru PSSI ini akan digelar saat Kongres Luar Biasa (KLB) pada  16 Februari 2023.

Amir Burhanuddin resmi ditunjuk sebagai Ketua Komis Pemilihan (KP) KLB PSSI 2023.

Lantas, siapa saja calon yang sudah mendaftar?

Baca juga: Erick Thohir dan La Nyalla Bersaing Jadi Ketum PSSI, Voter Bingung


 

1. La Nyalla Mattaliti

Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI La Nyalla secara resmi mendaftarkan diri sebagai calon Ketum PSSI pada Jumat (13/1/2023).

La Nyalla sendiri merupakan mantan Ketum PSSI Periode 2015-2019.

Menurutnya, ia merasa punya "utang" kepada para pemilik suara atau voter, sehingga mau mendaftarkan diri sebagai Ketum PSSI.

"Saya masih mempunyai utang untuk menyelesaikan tugas-tugas dari voter yang meminta saya menjadi ketua umum (pada tahun 2015)," kata La Nyalla.

Saat ini, La Nyalla mengaku mendapat dukungan dari dua voter, yaitu Jawa Timur dan Persela.

Baca juga: Resmi, Achsanul Qosasi Tak Jadi Ramaikan Bursa Calon Ketum PSSI

2. Erick Thohir

Terbaru, Menteri BUMN Erick Thohir juga menyalonkan diri sebagai Ketua PSSI pada Minggu (15/1/2023).

Erick didampingi oleh sejumlah petinggi klub Liga 1 saat mendaftar ke kantor PSSI.

Mereka adalah Kaesang Pangarep (Persis Solo), Raffi Ahmad (RANS Nusantara), Teddy Tjahjono (Persib Bandung), hingga Atta Halilintar (Bekasi City).

Pencalonan Erick ini juga mendapat dukungan dari banyak pihak.

Persib Bandung, misalnya, memastikan akan mendukung penuh Erick Thohir pada KLB mendatang.

Halaman:

Terkini Lainnya

Indonesia Mulai Memasuki Musim Kemarau, Kapan Puncaknya?

Indonesia Mulai Memasuki Musim Kemarau, Kapan Puncaknya?

Tren
Ilmuwan Pecahkan Misteri 'Kutukan Firaun' yang Tewaskan 20 Orang Saat Membuka Makam Tutankhamun

Ilmuwan Pecahkan Misteri "Kutukan Firaun" yang Tewaskan 20 Orang Saat Membuka Makam Tutankhamun

Tren
3 Keputusan VAR yang Dinilai Rugikan Garuda Muda di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

3 Keputusan VAR yang Dinilai Rugikan Garuda Muda di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

Tren
Bea Cukai Jadi Sorotan Publik, Pemerhati Kritisi Persoalan Komunikasi dan Transparansi

Bea Cukai Jadi Sorotan Publik, Pemerhati Kritisi Persoalan Komunikasi dan Transparansi

Tren
Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Kelapa Muda? Ini Kata Ahli

Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Kelapa Muda? Ini Kata Ahli

Tren
Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Uzbekistan, Soroti Keputusan Kontroversial Wasit

Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Uzbekistan, Soroti Keputusan Kontroversial Wasit

Tren
Pengakuan Guru SLB soal Alat Belajar Tunanetra yang Ditahan Bea Cukai

Pengakuan Guru SLB soal Alat Belajar Tunanetra yang Ditahan Bea Cukai

Tren
Ikan Kembung, Tuna, dan Salmon, Mana yang Lebih Baik untuk MPASI?

Ikan Kembung, Tuna, dan Salmon, Mana yang Lebih Baik untuk MPASI?

Tren
Sosok Shen Yinhao, Wasit Laga Indonesia Vs Uzbekistan yang Tuai Kontroversi

Sosok Shen Yinhao, Wasit Laga Indonesia Vs Uzbekistan yang Tuai Kontroversi

Tren
Daftar Provinsi yang Menggelar Pemutihan Pajak Kendaraan Mei 2024

Daftar Provinsi yang Menggelar Pemutihan Pajak Kendaraan Mei 2024

Tren
Jadi Faktor Penentu Kekalahan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23, Apa Itu VAR?

Jadi Faktor Penentu Kekalahan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23, Apa Itu VAR?

Tren
Kapan Waktu Terbaik Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan?

Kapan Waktu Terbaik Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 30 April hingga 1 Mei 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 30 April hingga 1 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Manfaat Air Kelapa Muda Vs Kelapa Tua | Cara Perpanjang STNK jika Pemilik Asli Kendaraan Meninggal Dunia

[POPULER TREN] Manfaat Air Kelapa Muda Vs Kelapa Tua | Cara Perpanjang STNK jika Pemilik Asli Kendaraan Meninggal Dunia

Tren
NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com