Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Mobil Mini Cooper 2022 di Indonesia

Kompas.com - 12/07/2022, 14:00 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Mini Cooper merupakan salah satu merk mobil di bawah BMW Grup yang menghadirkan beragam produk yang menawan.

Hadir dalam enam produk dan beberapa tipe, Mini Cooper bisa menjadi pilihan cocok untuk penggunaan sehari-hari.

Namun, Anda harus menyiapkan ongkos lebih untuk membeli sebuah mobil Mini Cooper. Sebab, harga yang dipatok minimal Rp 850 juta.

Baca juga: Harga Mobil Honda CR-V 2022 dan Spesifikasinya

Harga mobil Mini Cooper 2022

Berikut daftar harga Mini Cooper Indonesia 2022:

  • Mini Electric: Rp 1.050.000.000
  • Mini Cooper 3-Door: Rp 885.000.000
  • Mini Cooper S 3-Door: Rp 999.000.000
  • Mini Cooper Works 3-Door: Rp 1.150.000.000
  • Mini Cooper 5-Door: Rp 905.000.000
  • Mini Cooper S 5-Door: Rp 1.005.000.000
  • Mini Cooper Cabrio: Rp 975.000.000
  • Mini Cooper S Cabrio: Rp 1.065.000.000
  • Mini John Cooper Works Cabrio: Rp 1.225.000.000
  • Mini Cooper Clubman: Rp 995.000.000
  • Mini Cooper S Clubman: Rp 1.115.000.000
  • Mini John Cooper Works Clubman: Rp 1.360.000.000
  • Mini Cooper Countryman: Rp 850.000.000
  • Mini Cooper S Countryman: Rp 980.000.000
  • Mini Cooper Works Countryman: Rp 1.520.000.000

Baca juga: Harga Mobil Tesla 2022

Fitur dan spesifikasi mobil Mini Cooper

Mobil New Mini Cooper Countryman rakitan lokal terlihat di pabrik BMW Production Network 2, PT Gaya Motor, Jakarta Utara, Kamis (6/9/2018). Edisi pertama yang dirakit terdiri dari dua varian, yakni MINI Cooper Countryman dan New MINI Cooper S Countryman Sports.KOMPAS.com/GARRY ANDREW LOTULUNG Mobil New Mini Cooper Countryman rakitan lokal terlihat di pabrik BMW Production Network 2, PT Gaya Motor, Jakarta Utara, Kamis (6/9/2018). Edisi pertama yang dirakit terdiri dari dua varian, yakni MINI Cooper Countryman dan New MINI Cooper S Countryman Sports.

Pada varian paling murah, yaitu Mini Cooper Countryman, sudah dibekali teknologi Mini TwinPower Turbo terbaru.

Cooper Countryman dibekali mesin 1.499 cc dan mampu menghasilkan tenaga 136 hp dan torsi 220 Nm pada 1.480-4.100 rpm.

Kekuatan itu disalurkan ke empat roda melalui transmisi 7-percepatan Dual Clutch otomatis.

Dengan mesin itu, Cooper Countryman dapat melakukan akselerasi 0-100 kilometer per jam dalam 9,7 detik dan kecepatan maksimal 203 kilometer per jam.

Mobil ini juga dilengkapi Digital Cockpit dalam desain black panel di belakang roda kemudi dengan diameter 5 inci.

Layar ini memberikan informasi detail seperti putaran per menit, kecepatan, tingkat bahan bakar, jarak tempuh, suhu, dan petunjuk navigasi Anda.

Terdapat juga Mini Navigation System mencakup layar warna 8,8 inci dengan fungsi layar sentuh ala Mini yang terletak di instrumen sentral.

Baca juga: [VIDEO] Review Mini Countryman Cooper S 2021

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Daftar Negara yang Mendukung Palestina Jadi Anggota PBB, Ada 9 yang Menolak

Daftar Negara yang Mendukung Palestina Jadi Anggota PBB, Ada 9 yang Menolak

Tren
Mengenal Como 1907, Klub Milik Orang Indonesia yang Sukses Promosi ke Serie A Italia

Mengenal Como 1907, Klub Milik Orang Indonesia yang Sukses Promosi ke Serie A Italia

Tren
Melihat Lokasi Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Jalur Rawan dan Mitos Tanjakan Emen

Melihat Lokasi Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Jalur Rawan dan Mitos Tanjakan Emen

Tren
Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Tiap Hari karena Lebih Murah, Rela Bayar Rp 160 Juta per Tahun

Remaja di Jerman Tinggal di Kereta Tiap Hari karena Lebih Murah, Rela Bayar Rp 160 Juta per Tahun

Tren
Ilmuwan Ungkap Migrasi Setengah Juta Penghuni 'Atlantis yang Hilang' di Lepas Pantai Australia

Ilmuwan Ungkap Migrasi Setengah Juta Penghuni "Atlantis yang Hilang" di Lepas Pantai Australia

Tren
4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

Tren
Dilema UKT dan Uang Pangkal Kampus, Semakin Beratkan Mahasiswa, tapi Dana Pemerintah Terbatas

Dilema UKT dan Uang Pangkal Kampus, Semakin Beratkan Mahasiswa, tapi Dana Pemerintah Terbatas

Tren
Kopi atau Teh, Pilihan Minuman Pagi Bisa Menentukan Kepribadian Seseorang

Kopi atau Teh, Pilihan Minuman Pagi Bisa Menentukan Kepribadian Seseorang

Tren
8 Latihan yang Meningkatkan Keseimbangan Tubuh, Salah Satunya Berdiri dengan Jari Kaki

8 Latihan yang Meningkatkan Keseimbangan Tubuh, Salah Satunya Berdiri dengan Jari Kaki

Tren
2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

2 Suplemen yang Memiliki Efek Samping Menaikkan Berat Badan

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 12-13 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 11-12 Mei | Peserta BPJS Kesehatan Bisa Berobat Hanya dengan KTP

Tren
Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com