Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Seputar Ketombe dan Cara Mengatasinya

Kompas.com - 21/05/2022, 13:30 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ketombe merupakan salah satu masalah pada kulit kepala yang banyak dialami oleh manusia.

Meski asalnya dari kulit kepala, tetapi ketombe yang terkelupas bisa berhamburan tersangkut di antara helaian rambut. Bahkan, jatuh dan menempel di permukaan pakaian.

Jika ini terjadi, maka penampilan atau kepercayaan diri seseorang bisa saja terganggu.

Meski ketombe lumrah terjadi, tetapi ternyata ketombe menyimpan fakta yang mungkin belum Anda ketahui.

Berikut rangkumannya:

Baca juga: Khasiat Minyak Kemiri, Benarkah Bisa Menumbuhkan Rambut dan Atasi Ketombe?

1. Ketombe adalah kulit kepala yang mengelupas

Jika Anda pernah berpikir bahwa ketombe adalah debu, kotoran, atau keringat yang menempel lalu mengering di permukaan kulit kepala, maka hal itu adalah tidak tepat.

Pasalnya, ketombe sesungguhnya adalah kulit kepala itu sendiri yang mengelupas akibat beberapa sebab.

Dilansir dari Mayo Clinic, berikut beberapa hal yang menyebabkan kulit kepala mengelupas menjadi ketombe:

  • Iritasi, kulit berminyak
  • Kulit kering
  • Jamur mirip ragi (malassezia) yang memakan kandungan minyak di kulit kepala kebanyakan orang dewasa
  • Sensitivitas terhadap produk perawatan rambut (dermatitis kontak)
  • Kondisi kulit lainnya, seperti psoriasis dan eksim.

Baca juga: Ketombe dan Dry Scalp, Apa Bedanya?

2. Lebih banyak dialami pria

menghindari menggaruk kulit kepala juga bisa menjadi cara menghilangkan ketombe secara alami.SHUTTERSTOCK menghindari menggaruk kulit kepala juga bisa menjadi cara menghilangkan ketombe secara alami.
Ketombe disebut lebih banyak atau lebih sering dialami oleh kalangan laki-laki dibandingkan perempuan.

Secara persentase, 44 persen laki-laki berketombe. Sedangkan perempuan hanya 33 persennya saja.

Meski lebih banyak, tetapi ketombe pada kaum laki-laki jarang menimbulkan masalah yang harus dirujuk ke dokter.

Untuk hal yang satu ini, perempuan ada di angka 40 persen, sementara laki-laki 28 persen.

Baca juga: 4 Cara Mencegah Rambut Rontok karena Ketombe

3. Masalah jangka panjang

Ketombe meski tidak menular dan berbahaya, namun terbilang sulit untuk benar-benar dapat teratasi.

Ketombe bisa menjadi masalah kulit kepala bagi seseorang dalam jangka waktu yang panjang.

Misalnya, jika masalah ketombe mulai muncul di usia dewasa muda, pada sebagian orang, masalah itu bisa terus berlanjut hingga orang itu lewat usia paruh baya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Tren
Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Tren
Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Tren
Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Tren
Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Tren
Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Tren
Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com