Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bosan di Rumah Selama Pandemi Virus Corona, Nikmati 12 Komik Marvel Gratis Ini

Kompas.com - 05/04/2020, 15:30 WIB
Mela Arnani,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Wabah virus corona SARS-CoV-2, penyebab penyakit Covid-19 masih terjadi di berbagai negara di dunia. 

Sejumlah negara pun mengambil kebijakan lockdown atau penguncian wilayah dalam upaya menekan penyebaran virus agar tak semakin meluas.

Banyak negara menginstruksikan warganya agar tetap tinggal di dalam rumah dan bepergian hanya untuk keperluan mendesak atau penting.

Baca juga: Berikut 18 Negara di Dunia yang Masih Terbebas dari Virus Corona

Selain menonton film, membaca komik juga dapat menjadi salah satu hiburan alternatif selama pandemi virus corona.

Salah satu perusahaan komik raksasa Marvel memberikan akses komik gratis lewat layanan berlangganan Marvel Unlimited hingga 4 Mei 2020 mendatang.

Marvel Unlimited merupakan layanan berlangganan Marvel yang memberikan anggotanya akses secara tak terbatas ke lebih dari 27.000 edisi dan judul komik Marvel baik klasik hingga terbaru.

Melansir theverge.com, komik gratis ini dapat diakses melalui aplikasi Android atau iOS Marvel Unlimited.

Baca juga: Belajar dari Kisah Cynthia, Survivor Covid-19 di Negeri Singa

Daftar komik gratis

Karakter superhero Marvel yang merupakan Master Kung Fu bernama Shang Chi.Marvel Comics Karakter superhero Marvel yang merupakan Master Kung Fu bernama Shang Chi.

Selain lewat aplikasi, komik dapat juga diakses melalui situs web tanpa harus memasukkan info pembayaran atau memulai langganan uji coba.

Terdapat banyak pilihan komik gratis yang tersedia dan beberapa cerita di sana, seperti X-Men's Dark Phoenix Saga, Civil War, dan Captain America's Winter Soldier arc.

Adapun daftar komik yang digratiskan yaitu:

1. Avengers vs. X-Men

2. Civil War

3. Amazing Spider-Man: Red Goblin

4. Black Panther by Ta-Nehisi Coates Vol. 1

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui 12 Penyebabnya

Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui 12 Penyebabnya

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 13-14 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 13-14 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] UKT dan Uang Pangkal yang Semakin Beratkan Mahasiswa | Kronologi Kecelakaan Bus Subang

[POPULER TREN] UKT dan Uang Pangkal yang Semakin Beratkan Mahasiswa | Kronologi Kecelakaan Bus Subang

Tren
7 Gejala Stroke Ringan yang Sering Diabaikan dan Cara Mencegahnya

7 Gejala Stroke Ringan yang Sering Diabaikan dan Cara Mencegahnya

Tren
Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Izin Kendaraan Mati, Pengusaha Harus Dipolisikan

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Izin Kendaraan Mati, Pengusaha Harus Dipolisikan

Tren
8 Tanda Batu Ginjal dan Cara Mencegahnya

8 Tanda Batu Ginjal dan Cara Mencegahnya

Tren
400 Produk Makanan India Ditandai Mengandung Kontaminasi Berbahaya

400 Produk Makanan India Ditandai Mengandung Kontaminasi Berbahaya

Tren
Kecelakaan Maut Rombongan SMK di Subang dan Urgensi Penerapan Sabuk Pengaman bagi Penumpang Bus

Kecelakaan Maut Rombongan SMK di Subang dan Urgensi Penerapan Sabuk Pengaman bagi Penumpang Bus

Tren
'Whistleblower' Israel Ungkap Kondisi Tahanan Palestina, Sering Alami Penyiksaan Ekstrem

"Whistleblower" Israel Ungkap Kondisi Tahanan Palestina, Sering Alami Penyiksaan Ekstrem

Tren
9 Negara Tolak Palestina Jadi Anggota PBB, Ada Argentina-Papua Nugini

9 Negara Tolak Palestina Jadi Anggota PBB, Ada Argentina-Papua Nugini

Tren
Vasektomi Gratis dan Dapat Uang Imbalan, Ini Penjelasan BKKBN

Vasektomi Gratis dan Dapat Uang Imbalan, Ini Penjelasan BKKBN

Tren
Pendaftaran CPNS 2024 Diundur hingga Juni 2024, Ini Alasan Kemenpan-RB

Pendaftaran CPNS 2024 Diundur hingga Juni 2024, Ini Alasan Kemenpan-RB

Tren
Profil Jajang Paliama, Mantan Pemain Timnas yang Meninggal karena Kecelakaan

Profil Jajang Paliama, Mantan Pemain Timnas yang Meninggal karena Kecelakaan

Tren
Dampak Badai Magnet Ekstrem di Indonesia, Sampai Kapan Terjadi?

Dampak Badai Magnet Ekstrem di Indonesia, Sampai Kapan Terjadi?

Tren
Dampak Badai Matahari 2024, Ada Aurora dan Gangguan Sinyal Kecil

Dampak Badai Matahari 2024, Ada Aurora dan Gangguan Sinyal Kecil

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com