Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Relawan BUMN untuk Perangi Covid-19 Akan Ditempatkan di RS Darurat Corona

Kompas.com - 20/03/2020, 19:17 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mengajak masyarakat untuk menjadi relawan atau volunteer sebagai tenaga medis dan non medis dalam upaya memerangi Covid-19.

"Saya mengajak putra-putri terbaik bangsa bersatu padu menjadi volunteer kemanusiaan menuju Indonesia sehat," ujar Menteri BUMN Erick Thohir di Jakarta, Jumat (20/3/2020).

Informasi tersebut juga banyak dibagikan melalui postingan media sosial maupun aplikasi berbagi pesan Whatsapp.

Melansir dari pemberitaan Kompas.com (20/03/2020) sebanyak 800 orang volunteer non medis dan 2.000 orang volunteer medis dibutuhkan dalam rekrutmen tersebut.

Baca juga: Laboratorium Mikrobiologi FKUI Jadi Lab Pemeriksa Covid-19

Lantas di manakah lokasi penempatan para relawan tersebut nantinya?

Terkait dengan pengadaan rekrutmen tersebut, Kompas.com pada Jumat (20/03/2020) menghubungi Direktur Eksekutif Forum Human Capital Indonesia (FHCI) Sofyan Rohidi.

Pihaknya mengatakan nantinya para relawan rencananya akan ditempatkan di Rumah Sakit Darurat Corona di kawasan Kemayoran, Jakarta.

Terkait lokasi rumah sakit darurat tersebut, Sofyan membenarkan apabila nantinya relawan akan ditempatkan di Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet.

“Ya rencananya seperti itu...”

Lebih lanjut pihaknya mengatakan pendaftaran volunteer telah dibuka sejak Kamis (19/3/2020) malam.

“Mohon support dan partisipasi semua lapisan masyarakat,” ucapnya.

Sebelumnya, diberitakan Kompas.com Jumat (20/03/2020) pendaftaran relawan ini akan dibuka hingga hari ini Jumat (20/03/2020) pukul 24.00 WIB.

Herdy Harman, Ketua FHCI BUMN mengatakan, para volunteer akan ditempatkan di Rumah Sakit tanggap darurat Covid-19 milik BUMN dengan kerja penuh.

“Para relawan yang terpilih nantinya akan bekerja secara bergilir dengan siklus yang diatur selama 10 – 20 hari kerja, serta terkonsentrasi di RS” jelas Herdy.

Baca juga: Jokowi Instruksikan Tes Massal, Ini yang Harus Diperhatikan soal Rapid Test Virus Corona

Dilatih Minggu, bekerja Senin

Nantinya Kementerian BUMN dan FHCI akan mengumumkan hasil seleksi volunter dan tes Covid-19 bagi volunter yang terpilih pada Sabtu (21/03/2020).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

Tren
Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Tren
Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Tren
Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Tren
3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

Tren
Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Tren
Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Tren
Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Tren
Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Mengenal Alexinomia, Fobia Memanggil Nama Orang Lain, Apa Penyebabnya?

Mengenal Alexinomia, Fobia Memanggil Nama Orang Lain, Apa Penyebabnya?

Tren
Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Tren
UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

Tren
Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Tren
Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com