Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lagu Anak-anak: Pengertian dan Contohnya

Kompas.com - 09/02/2023, 17:00 WIB
Silmi Nurul Utami

Penulis

KOMPAS.com – Ada berbagai jenis lagu dalam seni musik, salah satunya adalah lagu anak-anak. Apa yang dimaksud dengan lagu anak-anak? Dan apa saja lagu anak-anak? Simaklah penjelasan di bawah untuk mengetahui jawabannya!

Pengertian lagu anak-anak

Lagu anak-anak adalah jenis lagu yang diperuntukan pada anak-anak. Dilansir dari Lumen Learning, lagu anak-anak biasanya memiliki bentuk sederhana dengan bait-bait lagu yang diulang-ulang sehingga mudah untuk dihafalkan.

Lirik dalam lagu anak-anak berkaitan dengan tema yang disukai anak-anak dan aktivitas sehari-hari. Misalnya, tentang pertemanan, orang tua dan keluarga, juga tentang hewan.

Baca juga: Contoh Lagu Nasional dengan Tangga Nada Mayor dan Minor

Adapun, lagu anak-anak biasanya dinyanyikan juga oleh anak-anak.

Lagu anak-anak ditujukan sebagai hiburan bagi anak-anak dan juga pendidikan secara kognitif.

Dilansir dari Social Science LibreTexts, hal tersebut karena anak-anak mendengarkan, menganalisis, memevisualisasikan, mengingat, dan berkonsentrasi utnuk memahami apa yang mereka nyanyikan.

Lagu anak-anak juga biasanya mengandung nilai dan pesan moral yang sederhana dan dapat dipahami oleh anak-anak.

Baca juga: Jenis-Jenis Tempo Pada Lagu

Contoh lagu anak-anak

Apa saja contoh lagu anak-anak? Contoh lagu anak-anak adalah yang populer di Indonesia adalah:

  • Balonku
  • Kasih ibu
  • Satu-satu
  • Soleram
  • Ninabobo
  • Bintang kecil
  • Naik becak
  • Naik delman
  • Paman datang
  • Lihat kebunku
  • Pelangi-pelangi
  • Naik kereta api
  • Ambilkan bulan
  • Cecak di dinding
  • Burung kakaktua
  • Dua mata saya
  • Burung kutilang
  • Topi saya bundar
  • Nenek moyangku
  • Aku anak gembala
  • Anak kambing saya
  • Aku seorang kapiten
  • Potong bebek angsa
  • Kalau kau suka hati
  • Abang tukang bakso
  • Twinkle-twinkle little star
  • Satu ditambah satu sama dengan dua
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jawaban dari Soal 'Makanan Mengandung Energi Berupa'

Jawaban dari Soal "Makanan Mengandung Energi Berupa"

Skola
6 Keuntungan dan Kerugian Penggunaan Energi Alternatif

6 Keuntungan dan Kerugian Penggunaan Energi Alternatif

Skola
Teori Pengurangan Ketidakpastian: Asumsi dan Contohnya

Teori Pengurangan Ketidakpastian: Asumsi dan Contohnya

Skola
Asumsi Teori Interaksi Simbolik dan Contohnya

Asumsi Teori Interaksi Simbolik dan Contohnya

Skola
El Nino: Pengertian dan Penyebabnya

El Nino: Pengertian dan Penyebabnya

Skola
Majas Simile: Pengertian dan Contohnya

Majas Simile: Pengertian dan Contohnya

Skola
3 Wujud Kebudayaan beserta Contohnya

3 Wujud Kebudayaan beserta Contohnya

Skola
4 Struktur Pelindung Mata, Apa Saja Itu?

4 Struktur Pelindung Mata, Apa Saja Itu?

Skola
Macam-macam Gangguan Telinga dan Penyebabnya

Macam-macam Gangguan Telinga dan Penyebabnya

Skola
Sifat-sifat Kebudayaan beserta Contohnya

Sifat-sifat Kebudayaan beserta Contohnya

Skola
5 Cara Penerapan Ragam Hias pada Bahan Tekstil

5 Cara Penerapan Ragam Hias pada Bahan Tekstil

Skola
Mengenal 4 Jenis Seni Grafis

Mengenal 4 Jenis Seni Grafis

Skola
Mengenal 5 Tema dalam Seni Lukis

Mengenal 5 Tema dalam Seni Lukis

Skola
Faktor Risiko, Diagnosis, dan Pencegahan Kleptomania

Faktor Risiko, Diagnosis, dan Pencegahan Kleptomania

Skola
Pengertian, Gejala, Penyebab dari Kleptomania

Pengertian, Gejala, Penyebab dari Kleptomania

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com