Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KALEIDOSKOP INTERNASIONAL NOVEMBER 2022: Ledakan Bom di Istanbul | Konfirmasi MH17 Ditembak Rudal Buatan Rusia

Kompas.com - 31/12/2022, 13:00 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

KOMPAS.com - Ada beberapa kejadian internasional menonjol yang terjadi selama November 2022.

Ini termasuk, ledakan bom terjadi di Istanbul Turkiye pada 13 November 2022.

Pada November 2022, misteri penyebab penerbangan Malaysia Airlines MH17 jatuh juga akhirnya terkonfirmasi.

Baca juga: KALEIDOSKOP INTERNASIONAL OKTOBER 2022: Xi Jinping Amankan Masa Jabatan Ketiga | Tragedi Halloween Itaewon

Pengadilan Belanda menyatakan MH17 ditembak jatuh rudal buatan Rusia yang ditembakkan dari sebuah lokasi di Ukraina timur pada 2014.

Untuk lebih lengkapnya, berikut ini adalah rangkuman Kaleidoskop Internasional November 2022 yang dapat Anda simak:

Heboh bocah 8 tahun balas gigitan kobra, ularnya yang mati

Pada awal bulan November 2022, muncul berita seorang bocah laki-laki berusia delapan tahun di India membunuh kobra dengan menggigit ular itu sebanyak dua kali.

Ular kobra diberitakan terlebih dulu menggigit si bocah yang bernama Deepak itu.

Insiden sebenarnya terjadi pada 31 Oktober di desa terpencil bernama Pandarpadh di wilayah Chhattisgarh, India tengah.

Mulanya, Deepak sedang bermain di luar rumah keluarganya.

Tiba-tiba, seekor ular kobra melilit lengannya kemudian menggigit. Deepak kesakitan.

Dia mencoba mengibaskan lengannya supaya ular itu bisa lepas namun si ular tetap bergeming.

Melihat ular tersebut tetap melilit lengannya, Deepak memutuskan untuk memberi pelajaran kepada di kobra dengan menggigitnya.

Tak disangka, gigitan Deepak berhasil membunuh ular kobra.

Baca juga: KALEIDOSKOP INTERNASIONAL SEPTEMBER 2022: Ratu Elizabeth II Wafat | Putin Umumkan Mobilisasi Parsial Rusia

Rudal Korut mendarat di Korsel untuk kali pertama

Sebuah rudal balistik Korea Utara mendarat kurang dari 60 kilometer di lepas pantai Korea Selatan pada Rabu (2/11/2022).

Ini kali pertama sebuah uji coba nyata mendarat di dekat perairan Korea Selatan, mendorong negara itu mengeluarkan peringatan serangan udara dan meluncurkan rudal sebagai protes.

Rudal itu mendarat di luar perairan teritorial Korea Selatan, tepatnya di selatan Garis Batas Utara (NLL), perbatasan maritim antar-Korea yang disengketakan.

Twitter pecat ribuan karyawan

Pada Jumat (4/11/2022), Twitter mulai memecat karyawannya, menutup kantor untuk sementara, dan mencegah akses dari para stafnya.

Twitter akan mengirim pemberitahuan kepada para karyawannya apakah mereka akan tetap bekerja atau dipecat pada Jumat pukul 09.00 waktu Pasifik atau pukul 23.00 WIB. 

Twitter menyampaikan bahwa kantor akan ditutup sementara dan semua akses akan ditangguhkan untuk memastikan keamanan setiap karyawan serta sistem Twitter dan data pengguna.

Baca juga: KALEIDOSKOP INTERNASIONAL AGUSTUS 2022: FBI Gerebek Rumah Trump | Najib Razak Dipenjara

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Beruang Liar di California Terobos Rumah demi Curi Sebungkus Oreo

Beruang Liar di California Terobos Rumah demi Curi Sebungkus Oreo

Global
Militer China Siap Hentikan Kemerdekaan Taiwan Secara Paksa

Militer China Siap Hentikan Kemerdekaan Taiwan Secara Paksa

Global
Keluarga Tawanan Israel Minta Netanyahu Terima Rencana Biden

Keluarga Tawanan Israel Minta Netanyahu Terima Rencana Biden

Global
Stormy Daniels Komentari Vonis Trump: Dia Harus Dipenjara

Stormy Daniels Komentari Vonis Trump: Dia Harus Dipenjara

Global
Jago Mengetik Cepat Pakai Hidung, Pria Ini Pecahkan Rekor Dunia

Jago Mengetik Cepat Pakai Hidung, Pria Ini Pecahkan Rekor Dunia

Global
Para Penyintas Serangan 7 Oktober Menuntut Kelompok Pro-Palestina di AS

Para Penyintas Serangan 7 Oktober Menuntut Kelompok Pro-Palestina di AS

Global
Korea Utara Kirim 600 Balon Sampah Lagi ke Korea Selatan, Apa Saja Isinya?

Korea Utara Kirim 600 Balon Sampah Lagi ke Korea Selatan, Apa Saja Isinya?

Global
Rangkuman Hari Ke-829 Serangan Rusia ke Ukraina: Zelensky Temui Prabowo | Italia Beda Sikap dengan AS-Jerman

Rangkuman Hari Ke-829 Serangan Rusia ke Ukraina: Zelensky Temui Prabowo | Italia Beda Sikap dengan AS-Jerman

Global
Mayoritas 'Exit Poll' Isyaratkan Partai Modi Menangi Pemilu India 2024

Mayoritas "Exit Poll" Isyaratkan Partai Modi Menangi Pemilu India 2024

Global
Bertemu Prabowo di Singapura, Zelensky Minta Dukungan dan Bilang Siap Perbanyak Pasok Produk Pertanian

Bertemu Prabowo di Singapura, Zelensky Minta Dukungan dan Bilang Siap Perbanyak Pasok Produk Pertanian

Global
Pentingnya Israel-Hamas Sepakati Usulan Gencatan Senjata Gaza yang Diumumkan Biden...

Pentingnya Israel-Hamas Sepakati Usulan Gencatan Senjata Gaza yang Diumumkan Biden...

Global
Menteri-menteri Israel Ancam Mundur Usai Biden Umumkan Usulan Gencatan Senjata Baru

Menteri-menteri Israel Ancam Mundur Usai Biden Umumkan Usulan Gencatan Senjata Baru

Global
Saat China Berhasil Daratkan Chang'e-6 di Sisi Jauh Bulan...

Saat China Berhasil Daratkan Chang'e-6 di Sisi Jauh Bulan...

Global
[UNIK GLOBAL] Penjual Sotong Mirip Keanu Reeves | Sosok 'Influencer Tuhan'

[UNIK GLOBAL] Penjual Sotong Mirip Keanu Reeves | Sosok "Influencer Tuhan"

Global
Korea Utara Kembali Terbangkan Balon Berisi Sampah ke Korea Selatan

Korea Utara Kembali Terbangkan Balon Berisi Sampah ke Korea Selatan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com