Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Harga BBM Mei 2024: Pertamina Tetap, Shell, Vivo, dan BP Naik

Kompas.com - 03/05/2024, 09:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Harga bahan bakar minyak (BBM) dari tiga operator, yakni Shell, BP, dan Vivo mengalami kenaikan per 1 Mei 2024.

Sementara itu, harga BBM di SPBU Pertamina masih sama seperti sebelumnya atau tidak ada kenaikan. 

Shell menaikkan harga BBM-nya secara bervariasi sesuai jenisnya dengan kenaikan mulai dari Rp 390 sampai Rp 1.000. Vivo mengalami kenaikan harga berkisar antara Rp 1.000 sampai Rp 1.050. Harga BBM BP AKR naik mulai Rp 290 sampai Rp 990. 

Berikut harga BBM dari Pertamina, Shell, BP AKR, dan Vivo per 1 Mei 2024.

Baca juga: Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Mei 2024


Harga BBM Pertamina Mei 2024

Dikutip dari situs resmi MyPertamina, berikut daftar harga semua jenis BBM Pertamina per 1 liter mulai 1 Mei 2024.

Pertalite

  • Seluruh Indonesia: Rp 10.000

Biosolar

  • Seluruh Indonesia: Rp 6.800

Pertamax

  • Free Trade Zone (FTZ) Sabang: Rp 12.100
  • Free Trade Zone (FTZ) Batam: Rp 12.600
  • Aceh, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), Nusa Tenggara Timur (NTT): Rp 13.200
  • Sumatera Utara, Sumatera Barat, Jambi, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Lampung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Maluku, Maluku Utara, Papua, Papua Barat, Papua Selatan, Papua Pegunungan, Papua Tengah, Papua Barat Daya: Rp 13.500
  • Bengkulu, Riau, dan Kepulauan Riau: Rp 13.800
  • DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, DIY, Jawa Timur: Rp 12.950

Pertamax Turbo

  • Free Trade Zone (FTZ) Batam: Rp 13.500
  • Aceh, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), Nusa Tenggara Timur (NTT): Rp 14.400
  • Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jambi, Bangka Belitung, Lampung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Papua: Rp 14.750
  • Riau, Kepulauan Riau, Bengkulu: Rp 15.100

Pertamax Green 95

  • DKI Jakarta, Jawa Timur: Rp 13.900

Pertamina Dex

  • Free Trade Zone (FTZ) Batam: Rp 14.400
  • Aceh, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, DIY, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), Nusa Tenggara Timur (NTT): Rp 15.100
  • Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jambi, Bangka Belitung, Lampung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Papua Barat Daya, Papua Barat: Rp 15.450
  • Riau, Kepulauan Riau, dan Bengkulu: Rp 15.800

Dexlite

  • Free Trade Zone (FTZ) Sabang: Rp 13.200
  • Free Trade Zone (FTZ) Batam: Rp 13.800
  • Aceh, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, DIY, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), Nusa Tenggara Timur (NTT): Rp 14.550
  • Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jambi, Bangka Belitung, Lampung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Maluku, Maluku Utara, Papua, Papua Barat, Papua Selatan, Papua Pegunungan, Papua Tengah, Papua Barat Daya, Papua Barat: Rp 14.900
  • Riau, Kepulauan Riau, dan Bengkulu: Rp 15.250

Baca juga: Ini Alasan Pertamina Tidak Menaikkan Harga BBM Mei 2024

Harga BBM Shell Mei 2024

Ilustrasi SPBU Shell. Ini harga BBM Shell per 1 Mei 2024.SHUTTERSTOCK/PATCHARAPORN PUTTIPON4289 Ilustrasi SPBU Shell. Ini harga BBM Shell per 1 Mei 2024.
Berikut daftar lengkap harga BBM Shell per 1 Mei 2024 dikutip dari laman resminya:

Jakarta

  • Shell Super: Rp 15.530
  • Shell V-Power: Rp 15.350
  • Shell V-Power Diesel: Rp 16.130
  • Shell Diesel Extra: -
  • Shell V-power Nitro+: Rp 16.570.

Banten

  • Super: Rp 15.530
  • Shell V-Power: Rp 15.350
  • Shell V-Power Diesel: Rp 16.130
  • Shell Diesel Extra: -
  • Shell V-power Nitro+: Rp 16.570.

Jawa Barat

  • Super: Rp 15.530
  • Shell V-Power: Rp 15.350
  • Shell V-Power Diesel: Rp 16.130
  • Shell Diesel Extra: -
  • Shell V-power Nitro+: Rp 16.570.

Jawa Timur

  • Shell Super: Rp 15.530
  • Shell V-Power: Rp 15.350
  • Shell V-Power Diesel: -
  • Shell Diesel Extra: Rp 15.520
  • Shell V-power Nitro+: -.

Sumatera Utara

  • Shell Super: Rp 15.860
  • Shell V-Power: Rp 16.700
  • Shell V-Power Diesel: -
  • Shell Diesel Extra: Rp 15.850
  • Shell V-Power Nitro+: -.

Baca juga: Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku 1 Mei 2024

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Tren
Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tren
Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Tren
Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Tren
Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com