Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dialami Melitha Sidabutar, Ini Penyebab dan Gejala Gagal Jantung

Kompas.com - 09/04/2024, 19:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

Gejala gagal jantung

Seseorang yang mengalami gagal jantung akan mengalami beberapa gejala, seperti:

  • Nyeri dada
  • Sesak napas, terutama semakin memberat ketika beraktivitas, seperti naik tangga, tidur telentang, atau berjalan
  • Batuk di malam hari
  • Tubuh terasa lemas atau lelah sehingga tidak mampu melakukan aktivitas seperti biasa
  • Merasa gelisah atau kebingungan
  • Telapak atau pergelangan kaki mengalami pembengkakan
  • Denyut jantung lebih cepat melebihi 120 kali per menit saat istirahat
  • Terbangun di malam hari karena sesak napas.
  1. Baca juga: 7 Manfaat Jalan Kaki, Turunkan Risiko Obesitas dan Penyakit Jantung

Cara mencegah gagal jantung

Mengingat gagal jantung berisiko menyebabkan kematian, kondisi ini perlu dicegah dengan beberapa cara.

Merujuk laman Ciputra Hospital, berikut cara mencegah gagal jantung:

  • Menjaga tekanan darah supaya tetap terkendali
  • Menerapkan pola makan sehat
  • Membatasi konsumsi alkohol
  • Mengelola stres
  • Mempunyai kualitas tidur yang baik
  • Mengontrol diabetes
  • Berhenti merokok
  • Berolahraga secara teratur
  • Menjaga berat badan tetap ideal
  • Menjaga kadar trigliserida dan kadar kolesterol.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com