Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

WHO Buka 4 Lowongan Kerja, WNI Bisa Daftar, Ini Caranya

Kompas.com - 30/11/2023, 18:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) membuka lowongan kerja untuk Warga Negara Indonesia (WNI).

Informasi lowongan kerja WHO itu diumumkan oleh Kementerian Luar Negeri (Kemenlu).

"Lowongan tersebut dapat diisi oleh WNI yang memenuhi persyaratan dan melalui tahapan seleksi," kata Direktur Informasi dan Media Kemenlu Hartyo Harkomoyo, saat dikonfirmasi Kompas.com, Kamis (30/11/2023).

Pendaftaran lowongan kerja WHO bisa dilakukan melalui laman https://careers.who.int/careersection/.

Lowongan kerja WHO 

Dilansir dari situs Kemenlu, setidaknya ada 4 lowongan kerja WHO yang dibuka. Masing-masing memiliki batas pendaftaran yang berbeda-beda.

Penempatan lowongan tersebut juga tidak sama, bergantung dengan jabatan yang dilamar. Namun, ada juga lowongan dengan penempatan di Jakarta, Indonesia.

Berikut posisi lowongan kerja WHO yang dibuka:

1. Nursing Officer, Grade P-2

  • Pendaftaran paling lambat: 30 November 2023
  • Penempatan: Jenewa, Swiss

2. Team Leader (WHO Health Emergencies), Grade P-5

  • Pendaftaran paling lambat: 30 November 2023
  • Penempatan: Jakarta, Indonesia

3. Technical Officer (Community Readiness and Resilience), Grade P-4

  • Pendaftaran paling lambat: 2 Desember 2023
  • Penempatan: Lyon, Prancis
  • Kontrak kerja: Penunjukan jangka waktu tetap

4. Technical Manager (Strategy), Grade P-4

  • Pendaftaran paling lambat: 5 Desember 2023
  • Penempatan: Jenewa, Swiss
  • Kontrak kerja: Penunjukan jangka waktu tetap.

Informasi mengenai syarat dan ketentuan masing-masing lowongan dapat dilihat di laman ini dengan membuat aku dan melakukan login terlebih dahulu.

Baca juga: Lowongan Kerja KAI Wisata Posisi Frontliner, Lulusan SMA Bisa Daftar

Halaman:

Terkini Lainnya

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Tren
WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com