Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengertian Hutan Hujan, Jenis, dan Contohnya

Kompas.com - 08/11/2023, 19:15 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Hutan hujan secara sederhana dapat disebut sebagai hutan yang berada pada wilayah dengan curah hujan yang tinggi.

Hutan hujan tumbuh subur di setiap benua (kecuali Antartika) dan umumnya banyak ditumbuhi pepohonan hijau.

Keanekaragaman hayati hutan hujan sangat kaya dan memiliki peranan penting bagi kesejahteraan manusia dan kehidupan di bumi secara umum.

Hutan hujan membantu mengatur iklim di bumi dan menyediakan berbagai macam kebutuhan bagi semua organisme.

Baca juga: Keanekaragaman Hayati: Pengertian, Jenis, dan Fungsinya


Pengertian hutan hujan

Dikutip dari laman Britannica, hutan hujan (rainforest) adalah hutan lebat yang umumnya terdiri dari pohon-pohon tinggi berdaun lebar.

Hutan hujan biasanya ditemukan di dataran tinggi tropis basah dan dataran rendah di sekitar Khatulistiwa.

Hutan hujan biasanya terdapat di wilayah dengan curah hujan tahunan tinggi, lebih dari 1.800 milimeter, dan iklim yang panas dan beruap. Pepohonan yang ditemukan di wilayah ini selalu hijau.

Baca juga: Apa yang Dimaksud Ekosistem Alami dan Buatan? Berikut Pengertian dan Contohnya

Hutan hujan juga ada di daerah tropis yang mengalami musim kemarau. Di mana curah hujan tahunan berkisar 800 dan 1.800 milimeter dan sebanyak 75 persen pepohonan meranggas.

Topografi hutan hujan sangat bervariasi, mulai dari dataran rendah datar dengan perbukitan batu kecil hingga lembah dataran tinggi yang dilintasi sungai.

Gunung berapi yang menghasilkan tanah subur, cukup umum di hutan tropis lembab.

Kondisi tanah bervariasi menurut lokasi dan iklim, meskipun sebagian besar tanah hutan hujan cenderung lembab dan basah secara permanen.

Baca juga: Keanekaragaman Hayati: Pengertian, Jenis, dan Fungsinya

Jenis-jenis hutan hujan

Jenis-jenis hutan hujan.Unsplash/Waren Brasse Jenis-jenis hutan hujan.

Hutan hujan dibedakan dalam dua jenis, berdasarkan karakteristik wilayahnya. Dilansir dari laman National Geographic, berikut adalah dua jenis hutan hujan:

1. Hutan hujan tropis

Hutan hujan tropis adalah ekosistem terestrial dengan keanekaragaman hayati paling tinggi di dunia.

Sinar matahari dan kelembapan yang melimpah merupakan unsur penting bagi keanekaragaman flora dan fauna hutan hujan tropis.

Halaman:
Baca tentang

Terkini Lainnya

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Tren
8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

Tren
30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

Tren
Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Tren
Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Tren
Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tren
Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Tren
Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Tren
Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Tren
Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis 'Habisi Mereka' di Rudal Israel

Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis "Habisi Mereka" di Rudal Israel

Tren
Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tren
Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Tren
7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

Tren
SIM C1 Resmi Berlaku untuk Motor 250-500 CC, Ini Syarat dan Biayanya

SIM C1 Resmi Berlaku untuk Motor 250-500 CC, Ini Syarat dan Biayanya

Tren
Mulai 2 Juni 2024, Masuk Mekkah Tanpa Izin Haji Bisa Kena Denda, Berapa Besarannya?

Mulai 2 Juni 2024, Masuk Mekkah Tanpa Izin Haji Bisa Kena Denda, Berapa Besarannya?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com