Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Alasan Mengapa Laron Suka Mengerumuni Cahaya

Kompas.com - 18/10/2023, 19:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

Laron jantan dan betina itu akan mencari tempat baru yang nyaman untuk bertelur dan membangun koloni baru.

Baca juga: Viral, Video Kawanan Laron Buat Jalan Jadi Licin hingga Pengendara Motor Terjatuh, Mengapa?

Cara mengusir laron yang masuk rumah

Saat mencari cahaya yang bersinar, laron tak jarang masuk ke dalam rumah-rumah warga. Hal tersebut sering kali mengganggu aktivitas manusia yang tinggal di situ.

Menurut Kahono, cara mengusir laron dari dalam rumah cukup dengan memadamkan cahaya lampu.

"Cukup dimatikan saja lampunya atau pintu dan bagian lain ditutup rapat sehingga laron tidak bisa masuk," kata dia.

Dilansir dari Kompas.com (20/8/2022), berikut cara mengusir laron:

1. Menggunakan air

Cara mengusir laron bisa dilakukan dengan menjebaknya menggunakan semangkuk atau seember air.

Pantulan cahaya terang di air dapat menarik laron mendekat sehingga membuat hewan itu terjebak dan amsuk ke dalam air.

Baca juga: 6 Cara Mengusir Laron Tanpa Mematikan Lampu

2. Gunakan sabun cuci piring

Selain air, Anda juga bisa menggunakan sabun cici piring dengan cara menyemprotkannya.

Cairan ini akan menempel di tubuh laron dan membuatnya tidak bisa bergerak dan jatuh dari ketinggian.

3. Semprot dengan minyak jeruk

Jeruk merupakan salah satu bahan ampuh yang dapat mengusir laron. Campurkan minyak beraroma jeruk dengan sedikit air dan semprotkan ke arah kerumunan laron.

Baca juga: 10 Cara Mengusir Laron dan Lembing dari Rumah, Ampuh Tanpa Ribet

4. Semprot dengan air cuka

Sama seperti jeruk, air cuka juga dapat digunakan untuk mengusir laron. Kandungan zat asam dapat langsung membunuh laron.

Anda bisa menyampurkan cuka dengan air ke dalam botol dan menyemprotkannya ke arah laron.

5. Cabai

Cabai mengandung capsaicin yang menyebabkan iritasi eksoskeleton atau rangka luar laron.

Cabai juga berfungsi merusak sistem saraf dan pencernaan laron. Bahan alami satu ini bisa digunakan untuk mengusir laron.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com