Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 10/10/2023, 20:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Ketika kucing peliharaan Anda menghabiskan harinya dengan bersembunyi, itu adalah perilaku yang normal. Biasanya mereka akan aktif di malam hari

Meskipun beberapa kucing peliharaan suka diemong, sebagian lainnya menghabiskan hari-hari mereka di tempat tertutup yang gelap.

Namun dalam beberapa kasus, hal itu bisa menjadi masalah ketika kucing “sosial” tiba-tiba mulai bersembunyi.

Baca juga: Seberapa Tinggi Kucing Peliharaan Anda Dapat Melompat?

Lantas, apa saja alasan yang membuat kucing peliharaan bersembunyi?

Alasan mengapa kucing bersembunyi

Dilansir dari laman Cats.com, berikut beberapa alasan mengapa kucing peliharaan Anda tiba-tiba bersembunyi:

1. Ketakutan

Alasan paling umum mengapa kucing bersembunyi adalah karena rasa takut. Menyelamatkan diri ke tempat yang gelap dan sunyi membantu mereka merasa aman.

Hal ini juga memberi mereka waktu untuk bersantai dan dan menenangkan diri dari sesuatu yang menakutkan atau ancaman tertentu.

Ada beberapa hal yang biasa menimbulkan rasa takut pada kucing, seperti suara keras, konflik dengan hewan lain, tamu, hingga perubahan suasana dalam rumah.

Baca juga: Alasan Kucing Menjulurkan Lidah dan Lupa Memasukkannya Kembali


2. Merasa cemas atau stres

Stres dan kecemasan adalah alasan umum kucing bersembunyi di bawah tempat tidur, di ruangan kecil, atau pada tempat yang tinggi.

Dengan bersembunyi, mereka dapat mengisolasi diri dan mempunyai waktu menyendiri.

Kucing adalah makhluk yang sangat sensitif, dan perubahan kecil atau gangguan apa pun terhadap rutinitas atau lingkungannya dapat menyebabkan mereka merasa stres.

Baca juga: Mengapa Kucing Buang Air Besar Saat Merasa Sangat Takut?

3. Kondisi medis atau saat akan melahirkan

Alasan berikutnya mengapa kucing Anda tiba-tiba bersembunyi adalah karena akan melahirkan. Anda bisa memperhatikan ketika kucing Anda sedang hamil.

Sudah menjadi naluri bagi induk untuk mencari tempat yang aman untuk melahirkan. Kucing hamil akan memilih tempat sempurna yang tenang, gelap, dan aman.

4. Kondisi medis atau saat akan meninggal

Di alam liar, kucing yang sakit lebih mudah menjadi sasaran predator, jadi mereka melindungi diri dan mengurangi risiko ancaman dengan cara dengan bersembunyi .

Naluri alami ini masih menjadi bagian integral dari kebiasaan kucing rumahan. Saat kucing merasa tidak sehat, mereka cenderung menyendiri dan bersembunyi.

Halaman:

Terkini Lainnya

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Tren
Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Tren
Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Tren
Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Tren
Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Tren
Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com