Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Hal yang Dirasakan Tubuh jika Kurang Minum Air Putih, Jangan Diremehkan!

Kompas.com - 21/09/2023, 14:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Menjaga kesehatan tubuh dapat dilakukan dengan cara sederhana, salah satunya minum air putih secara rutin.

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyarankan supaya masyarakat untuk minum delapan gelas air setiap hari.

Minum air disarankan untuk menjaga kesehatan karena mampu melancarkan BAB dan mencegah berat badan bertambah.

Di sisi lain, minum air juga berguna untuk mencegah dehidrasi atau kekurangan cairan dan meningkatkan konsentrasi.

Jika orang kurang minum air putih, ada beberapa hal yang akan mereka rasakan. Apa sajakah itu?

Baca juga: 7 Alasan Mengapa Minum Air Putih Bisa Menurunkan Berat Badan

1. Merasa lebih lelah

Dilansir dari Eat This, orang akan merasa lebih lelah apabila asupan air putihnya kurang.

Hal tersebut dapat terjadi bila mereka terlalu sering mengonsumsi minuman berkafein dan mengandung gula.

Minum air putih bisa membantu tubuh terhidrasi dan mencegah asupan gula dan kafein berlebih.

Khusus, untuk minuman berkafein, asupan ini punya sifat diuretik yang menyebabkan intensitas buang air kecil menjadi meningkat.

Baca juga: 7 Manfaat Minum Air Putih di Malam Hari bagi Kesehatan Tubuh

2. Mengalami sakit kepala

Dampak lain yang dirasakan tubuh apabila kurang minum air putih adalah sakit kepala.

Agar sakit kepala tidak terjadi, orang disarankan untuk minum air secara konsisten sepanjang hari sebelum gejala dehidrasi muncul.

Sebagai patokan, bila perasaan haus mulai datang, hal ini bisa menandakan kadar cairan dalam tubuh berkurang.

Baca juga: Berapa Banyak Air Putih yang Perlu Diminum Setelah Bangun Tidur?

3. Merasa lapar

Kurangnya asupan air yang menyebabkan tubuh kekurangan cairan dapat memunculkan rasa lapar.

Jika dehidrasi terjadi, tubuh akan memberikan syarat untuk makan lebih banyak makanan asin atau bertepung.

Meski makanan dan minuman mengandung karbohidrat dan elektrolit, seperti natrium, dapat membantu tubuh terhidrasi, air juga bisa membantu dan dapat mencegah konsumsi kalori berlebih.

Baca juga: 7 Manfaat Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur bagi Tubuh

Halaman:

Terkini Lainnya

KJP Plus Cair Juni 2024, Berikut Syarat, Besaran, dan Cara Mengeceknya

KJP Plus Cair Juni 2024, Berikut Syarat, Besaran, dan Cara Mengeceknya

Tren
Picu Rasa Gatal, Mengapa Daun Jelatang Justru Ampuh Atasi Pegal?

Picu Rasa Gatal, Mengapa Daun Jelatang Justru Ampuh Atasi Pegal?

Tren
Mengenal Imunisasi dan Manfaatnya, Apa Bedanya dengan Vaksinasi?

Mengenal Imunisasi dan Manfaatnya, Apa Bedanya dengan Vaksinasi?

Tren
Matahari Disebut Capai Puncak Aktivitasnya dalam Siklus 11 Tahun, Apa Dampaknya bagi Bumi?

Matahari Disebut Capai Puncak Aktivitasnya dalam Siklus 11 Tahun, Apa Dampaknya bagi Bumi?

Tren
Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Lolos Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Lolos Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Cuka Apel Bermanfaat untuk Apa Saja? Ini 4 Daftar Khasiatnya

Cuka Apel Bermanfaat untuk Apa Saja? Ini 4 Daftar Khasiatnya

Tren
Bumi Terima Sinyal Misterius dari Jarak Hampir 16.000 Tahun Cahaya, Berasal dari Mana?

Bumi Terima Sinyal Misterius dari Jarak Hampir 16.000 Tahun Cahaya, Berasal dari Mana?

Tren
6 Manfaat Jalan Kaki di Walking Pad, Apa Saja?

6 Manfaat Jalan Kaki di Walking Pad, Apa Saja?

Tren
Siswi SMK di Bandung Dirundung 3 Tahun, Depresi, dan Meninggal Dunia

Siswi SMK di Bandung Dirundung 3 Tahun, Depresi, dan Meninggal Dunia

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Tren
Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Coklat jika Disimpan Terlalu Lama

Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Coklat jika Disimpan Terlalu Lama

Tren
Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com