Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Hal yang Harus Diketahui Sebelum Naik LRT Jabodebek Mulai 28 Agustus 2023

Kompas.com - 27/08/2023, 18:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) direncanakan akan meresmikan light rail transit (LRT) Jakarta, Bogor, Depok, Bekasi (Jabodebek) pada Senin (28/8/2023).

Peresmian itu menandai operasional LRT Jabodebek untuk pertama kalinya.

Masyarakat umum dipastikan dapat menggunakan moda transportasi tersebut.

Pada operasional perdananya itu, terdapat 434 perjalanan LRT Jabodebek yang beroperasi setiap harinya. Satu rangkaian LRT Jabodebek bisa menampung penumpang hingga 1.308 orang.

Baca juga: Polemik LRT Jabodebek: Dikritik Wamen BUMN, Jadwal Uji Coba Molor Terus

Berikut 7 hal yang perlu diketahui sebelum naik kereta LRT Jabodebek mulai 28 Agustus 2023:

1. Jam operasional LRT Jabodebek

Dilansir dari Kompas.com, Sabtu (26/8/2023), LRT Jabodebek akan beroperasi mulai Senin (28/8/2023) pukul 05.00-23.30 WIB.

2. Rute LRT Jabodebek

LRT Jabodebek akan beroperasi untuk dua lintasan, yakni:

  • Cibubur Line: Stasiun Harjamukti-Dukuh Atas (pergi-pulang)
  • Bekasi Line: Stasiun Jati Mulya-Dukuh Atas (pergi-pulang).

Baca juga: Naik Kereta Cepat Jakarta-Bandung Gratis 3 Bulan, Mulai Kapan?

3. Melayani 18 stasiun

Pada operasional perdananya, LRT Jabodebek akan melayani perjalanan dari dan ke 18 stasiun.

Stasiun LRT terdiri dari 2 tipe yaitu:

Interchange Station

  • Terdiri dari 3 lantai di mana lantai 1 merupakan area boarding dan komersial, lantai dua area peron, dan lantai 3 adalah area komersial.

Typical Station

  • Stasiun ini terdiri dari 2 lantai, lantai 1 adalah area boarding dan lantai 2 merupakan area peron.

Dikutip dari laman KAI, berikut 18 stasiun tersebut:

  1. Stasiun LRT Dukuh Atas
  2. Stasiun LRT Setiabudi
  3. Stasiun LRT Rasuna Said
  4. Stasiun LRT Kuningan
  5. Stasiun LRT Pancoran
  6. Stasiun LRT Cikoko
  7. Stasiun LRT Ciliwung
  8. Stasiun LRT Cawang
  9. Stasiun LRT TMII
  10. Stasiun LRT Kampung Rambutan
  11. Stasiun LRT Ciracas
  12. Stasiun LRT Harjamukti
  13. Stasiun LRT Halim
  14. Stasiun LRT Jatibening Baru
  15. Stasiun LRT Cikunir I
  16. Stasiun LRT Cikunir II
  17. Stasiun LRT Bekasi Barat
  18. Stasiun LRT Jati Mulya.

Stasiun LRT Jabodebek juga dilengkapi beberapa fasilitas, seperti:

  • Ekskalator
  • Tangga
  • List
  • Toilet
  • Ruang menyusuai
  • Mushala
  • Ruang kesehatan
  • CCTV
  • Passenger Information Display System (PIDS)
  • Passenger announcement.

4. Rincian tarif LRT Jabodebek

Tarif LRT Jabodebek telah tertuang dalam Keputusan Menteri Perhubungan (Kepmenhub) Nomor KM 67 Tahun 2023 tentang Tarif Angkutan Orang dengan Kereta Api Ringan (LRT) Terintegrasi Jabodebek untuk Melaksanakan Kewajiban Pelayanan Publik.

Dalam keputusan tersebut, tarfi LRT Jabodebek ditetapkan Rp 5.000 untuk satu kilometer pertama dan pada kilometer selanjutnya diberlakukan Rp 700 per kilometer.

Dilansir dari Kompas.com (21/8/2023), berikut rincian tarif LRT Jabodebek yang sudah disubsidi pemerintah:

Stasiun Dukuh Atas-Stasiun Cawang

  • Jarak: sekitar 10 kilometer
  • Tarif: Rp 11.300

Stasiun Dukuh Atas-Stasiun Harjamukti

  • Jarak: sekitar 25 kilometer
  • Tarif: Rp 21.800

Stasiun Dukuh Atas-Stasiun Jatimulya

  • Jarak: sekitar 28 kilometer
  • Tarif: Rp 23.900 Stasiun

Dukuh Atas-Stasiun Halim

  • Jarak: sekitar 13 kilometer
  • Tarif: Rp 13.400

Stasiun Harjamukti-Stasiun Jatimulya

  • Jarak: sekitar 33 kilometer
  • Tarif: Rp 27.400

Stasiun Harjamukti-Stasiun Cawang

  • Jarak: sekitar 15 kilometer
  • Tarif Rp 14.800

Stasiun Harjamukti-Stasiun Halim

  • Jarak: sekitar 19 kilometer
  • Tarif: Rp 17.600

Stasiun Jatimulya-Stasiun Cawang

  • Jarak: sekitar 18 kilometer
  • Tarif: Rp 16.900

Stasiun Jatimulya-Stasiun Halim

  • Jarak: sekitar 15 kilometer
  • Tarif: Rp 14.800 Stasiun

Cawang-Stasiun Halim

  • Jarak: sekitar 4 kilometer
  • Tarif: Rp 7.100.

Baca juga: Jangan Sembarang Ambil Gambar, Ini Aturan Merekam di Kawasan LRT Jabodebek

5. Pembayaran tarif LRT Jabodebek

Diberitakan Kompas.com, Sabtu (26/8/2023), pembayaran tarif LRT Jabodebek dilakukan menggunakan sistem cashless, seperti:

Halaman:

Terkini Lainnya

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tren
PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

Tren
Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Tren
Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

Tren
23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com