Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Kebanyakan Kucing Putih Tuli? Berikut Penjelasannya

Kompas.com - 20/08/2023, 14:00 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Dibalik penampilannya yang menawan, kucing putih memiliki reputasi rentan terhadap kondisi tuli dan kebutaan.

Diketahui, kondisi tuli bawaan (hadir sejak lahir) pada kucing, terlihat hampir secara eksklusif dialami oleh kucing berbulu putih.

Dilansir dari laman PetKeen, menurut sebuah penelitian, 65 hingga 85 persen kucing putih dengan kedua mata berwarna biru mengalami kondisi tuli.

Di sisi lain, sekitar 17 hingga 22 persen kucing putih dengan hanya satu mata biru, mengalami kondisi tuli seluruhnya atau sebagian.

Baca juga: 8 Fakta Menarik yang Jarang Diketahui tentang Kucing Putih


Kucing putih memiliki “gen W” yang menghasilkan warna bulu putih dan mata biru, namun menyebabkan ketidakseimbangan kimiawi dan mengurangi produksi melanin.

Gen yang sama juga berkorelasi kuat dengan kondisi tuli. Kucing dengan gen W akan selalu memiliki bulu putih tetapi tidak selalu memiliki mata biru.

Bagian yang paling menarik adalah kucing putih dengan mata kiri biru mungkin memiliki telinga kiri yang tuli.

Dan saat mata kucing putih dua-duanya berwarna biru, kucing tersebut mungkin mengalami kondisi yang benar-benar tuli.

Baca juga: 6 Jenis Makanan Manusia yang Boleh Dikonsumsi Kucing, Apa Saja?

Alasan sebagian kucing putih tuli

Ilustrasi kucing putih dengan warna mata unik.iStockphoto/Capuski Ilustrasi kucing putih dengan warna mata unik.

Dilansir dari laman International Cat Care, ada hubungan antara kondisi tuli pada kucing putih dan warna mata biru.

Gen yang bertanggung jawab terhadap hal tersebut adalah dominannya gen autosomal yang disebut W (untuk White).

Gen ini tampaknya bersifat pleiotropik, artinya memiliki lebih dari satu efek, bertanggung jawab atas warna bulu putih dan juga mata biru, serta kondisi tuli.

Telinga kucing bergantung pada koklea, yang mengubah gelombang suara menjadi sinyal yang diteruskan ke otak.

Koklea menggunakan melanin untuk memproses konversi ini, dan melanin adalah gen yang sama yang memberi warna pada bulu kucing.

Baca juga: Bolehkah Kucing Diberi Makan Kentang Goreng? Ketahui Risikonya

Kucing putih memiliki gen W dominan, yang pada dasarnya adalah gen yang mengarah pada bulu putih dan mata biru.

Halaman:
Baca tentang

Terkini Lainnya

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Tren
Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Tren
Mengenal Robot Gaban 'Segede Gaban', Sebesar Apa Bentuknya?

Mengenal Robot Gaban "Segede Gaban", Sebesar Apa Bentuknya?

Tren
Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Tren
Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com