Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beredar Informasi Jadwal Servis Berkala Sepeda Motor Sesuai Kilometer, Bisakah Jadi Acuan?

Kompas.com - 03/07/2023, 05:47 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Pada oli misalnya, Jayan menjelaskan bahwa terlambat mengganti oli bisa menyebabkan masuknya partiket-partikel yang bisa merusak komponen mesin meskipun telah dipasang filter.

Baca juga: Pabrik Oli Palsu Beromzet Rp 20 Miliar Per Bulan Dibongkar, 3 Tahun Pakai Merek Terkenal

Jadwal servis sepeda motor

Berikut Kompas.com merangkum jadwal servis sepeda motor yang disarankan oleh masing-masing perusahaan produksi motor:

1. Jadwal servis sepeda motor Honda

Dilansir dari laman One Heart Honda, jadwal servis motor Honda bisa dilakukan dengan mengacu pada jarak tempuh kendaraan tersebut.

Berikut jadwal servis berkala motor Honda untuk tipe motor Honda BeAT FI, Honda Scoopy FI, Honda Vario Techno 125, Honda Verza, Honda CB150R StreetFire, Honda PCX, Honda CBR 150R dan Honda CBR 250R:

  • Servis 1: jarak 1.000 km
  • Servis 2: jarak 4.000 km
  • Servis 3: jarak 8.000 km
  • Servis 4: jarak 12.000 km
  • Servis 5: jarak 16.000 km
  • Servis 6: jarak 20.000 km
  • Servis 7: jarak 24.000 km
  • Servis 8: jarak 28.000 km
  • Servis 9: jarak 32.000 km
  • Servis 10: jarak 36.000 km
  • Servis 11: jarak 40.000 km
  • Servis 12: jarak 44.000 km
  • Servis 13: jarak 48.000 km
  • Servis 14: jarak 52.000 km.

Baca juga: 4 Cara Mengenali Oli Palsu, Apa Saja?

2. Jadwal servis sepeda motor Yamaha

Dikutip dari laman Yamaha, berikut jadwal servis motor produksi Yamaha:

  • Servis 1: jarak 1.000 km atau 1 bulan pemakaian
  • Servis 2: jarak 4.000 km atau empat bulan pemakaian
  • Servis 3: jarak 7.000 km atau tujuh bulan pemakaian
  • Servis 4: jarak 12.000 km atau 12 bulan pemakaian.

3. Jadwal servis sepeda motor Suzuki

Mengacu pada laman resmi Suzuki, berikut jadwal servis sepeda motor jenis Suzuki:

Servis 1: jarak 1.000 km
Servis 2: jarak 4.000 km
Servis 3: jarak 8.000 km
Servis 4: jarak 12.000 km
Servis 5: jarak 16.000 km
Servis 6: jarak 20.000 km
Servis 7: jarak 24.000 km
Servis 8: jarak 28.000 km
Servis 9: jarak 32.000 km
Servis 10: jarak 36.000 km.

Rincian sparepart yang harus diganti dan harga servisnya bisa dilihat di sini

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com