Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Telur Ayam Pecah Dijadikan Bahan Takoyaki, Amankah Dikonsumsi?

Kompas.com - 12/06/2023, 14:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

Biasanya telur yang ada keterangan tanggal kedaluwarsanya adalah telur dengan bungkus atau packaging yang dijual di supermarket atau minimarket.

Namun, untuk telur yang dijual di pasar tradisional biasanya tidak ada keterangan kedaluwarsanya sehingga membutuhkan pengecekan lainnya, termasuk untuk telur yang sudah melewati tanggal kedaluwarsa.

2. Tes mengapung

Untuk melakukan tes mengapung, masukkan telur dengan hati-hati ke dalam mangkuk atau ember berisi air.

Jika telur tenggelam, itu segar. Jika miring ke atas atau bahkan mengapung, itu sudah tua.

Hal itu karena seiring bertambahnya usia telur, kantong udara kecil di dalamnya akan membesar yang membuatnya bisa mengapung.

Meskipun metode ini dapat memberi tahu apakah telur itu segar atau tua, metode ini tidak dapat mengetahui apakah telur itu baik atau buruk.

Oleh karena itu, dibutuhkan pengecekan lainnya untuk mengetahui telur masih dapat dikonsumsi atau tidak.

Baca juga: Ada Bercak Darah di Dalam Telur, Masih Amankah untuk Dikonsumsi?

3. Melihat secara keseluruhan

Saat telur masih berada di dalam cangkangnya, periksa apakah cangkangnya tidak retak, berlendir, atau bertepung.

Telur yang terlihat ada cekungan atau retakan dapat mengindikasikan adanya bakteri, sedangkan penampilan tepung pada cangkang dapat mengindikasikan adanya jamur.

Jika cangkang tampak kering dan tidak rusak, pecahkan telur ke dalam mangkuk atau piring putih bersih sebelum digunakan.

Cari perubahan warna merah muda atau warna-warni pada kuning telur atau putihnya, karena ini mungkin mengindikasikan pertumbuhan bakteri.

Jika melihat adanya tanda-tanda perubahan warna, buang telurnya dan cuci mangkuk dengan air sabun yang panas. Itu menandakan telur sudah tidak layak konsumsi.

Selain itu, juga dapat memeriksa apakah putih atau kuning telur encer. Ini merupakan indikasi bahwa telur sudah tua dan kualitasnya menurun. Tapi hal ini masih bisa dikonsumsi, hanya gizinya yang menurun.

Baca juga: Viral, Video Ada Telur di Dalam Telur, Mengapa Bisa Terjadi?

4. Mengendus bau

Telur yang sudah busuk akan mengeluarkan bau yang khas, terlepas dari apakah masih mentah atau sudah matang,

Jika belum terlalu yakin dengan aroma saat telur masih berada di dalam cangkang, pecahkan telur di atas piring atau mangkuk bersih dan hirup.

Kemudian jika ada yang berbau, buang telur dan cuci mangkuk atau piring dengan air sabun panas sebelum digunakan kembali. Itu menandakan telur sudah tidak layak konsumsi.

Namun jika tidak ada bau sama sekali dari normal, itu pertanda telur masih normal dan aman untuk dikonsumsi.

Baca juga: Ramai Unggahan Sebut Cangkang Telur Ayam Bisa Jadi Camilan, Amankah? Ini Kata Ahli Gizi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Tren
Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Tren
Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Tren
Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Tren
Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Tren
Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Tren
Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Tren
Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Tren
8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

Tren
4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

Tren
7 Cara Cek Pemadanan NIK-NPWP Sudah atau Belum, Klik ereg.pajak.go.id

7 Cara Cek Pemadanan NIK-NPWP Sudah atau Belum, Klik ereg.pajak.go.id

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com