Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Rekaman Beli Bensin Full Hanya Bayar Rp 10.000 dan Tawarkan Kelapa untuk Jaminan, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

Kompas.com - 03/05/2023, 15:00 WIB
Diva Lufiana Putri,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Video yang merekam pengendara motor mengisi bahan bakar minyak (BBM) secara penuh tetapi disebut hanya membayar Rp 10.000, ramai di media sosial.

Video tersebut salah satunya diunggah oleh akun Instagram ini, Selasa (2/5/2023), dengan keterangan tempat di SPBU Pertamina Bolang, Kabupaten Lebak, Banten.

Tampak dalam video, pengendara motor matic biru yang membawa satu buah kelapa tengah terlibat pembicaraan dengan operator SPBU Pertamina.

Baca juga: Viral, Video Pengendara Adang Bus Lawan Arah di Jalan Lingkar Tegal-Bebes: Sudah Telanjur Kesal, Saya Matikan Mesin Motor!

Narasi menyebutkan, pengendara tersebut mengisi bensin sampai penuh, tetapi hanya membayar Rp 10.000.

"Karena uangnya kurang, akhirnya petugas SPBU menahannya ketika hendak pergi, dan uniknya pengendara motor tersebut memberikan buah kelapa sebagai jaminannya," tulis pengunggah.

Video ini pun menarik perhatian warganet, hingga menuai lebih dari 29.400 tayangan, 840 like, dan 100 komentar hingga Rabu (3/5/2023) siang.

Baca juga: Ramai soal Gambar Ayam di Plang SPBU Pertamina, Apa Itu?

Beberapa warganet mengatakan, kemungkinan pengendara tersebut menyebutkan nominal Rp 10.000, tetapi operator salah dengar menjadi "full".

"Paling bapaknya bilang 'sefulluh' tapi yg didenger petugasnya 'full'. Sering terjadi," komentar akun @aryasu**.

"Ni kayanya salah omong dan salah dengar petugas nya. Si pemotor ngomong 'sepuluh'. petugas dengernya 'full'," kata akun @anni**_marmer_banjarmasin.

Baca juga: UPDATE Harga BBM di SPBU Pertamina, Shell, dan BP AKR per Mei 2023

Lantas, apa yang sebenarnya terjadi dalam video?


Kronologi kejadian

Saat dikonfirmasi, Area Manager Communication Relations & CSR Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat (JBB) Eko Kristiawan, membenarkan peristiwa dalam video tersebut.

Menurut dia, kejadian itu berlangsung di SPBU Bolang, Banten, pada Selasa (2/5/2023).

"Konsumen tersebut mengisi BBM untuk sepeda motornya senilai Rp 90.000, tapi hanya membawa uang Rp 20.000," jelas Eko kepada Kompas.com, Rabu (3/5/2023).

Dia melanjutkan, operator pun menyampaikan bahwa konsumen harus membayar sesuai dengan permintaan dan nominal yang tertera.

Baca juga: Alasan Pertamina Turunkan Harga BBM Per 1 Mei 2023

Pengendara memiliki masalah kejiwaan

Konsumen kemudian menawarkan pembayaran BBM dengan buah kelapa. Namun, Eko menegaskan, pembayaran tersebut tentu tidak sesuai dengan ketentuan.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Tren
Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Tren
Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Tren
Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Tren
Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Tren
Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Tren
Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Tren
Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Tren
4 Jenis Ikan Tinggi Histamin, Waspadai Potensi Keracunan Makanan

4 Jenis Ikan Tinggi Histamin, Waspadai Potensi Keracunan Makanan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com