Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sederet Pelanggaran Turis di Bali, dari Bekerja secara Ilegal hingga Mencuri

Kompas.com - 07/03/2023, 12:05 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bali merupakan salah satu destinasi wisata unggulan Indonesia.

Tak heran, pemerintah kerap menggelar acara-acara resmi internasional demi promosi wisata di Bali, seperti G20 pada November 2022.

Berdasarkan data PT Angkasa Pura I, jumlah kumulatif kedatangan penumpang internasional melalui Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai dari awal 2022 hingga September 2022 sebanyak 1,19 juta jiwa.

Sayangnya, kedatangan turis asing ini justru menimbulkan masalah baru di Bali karena maraknya pelanggaran yang mereka lakukan.

Baca juga: Hari Arak Bali Diperingati 29 Januari, Bagaimana Sejarahnya?

Berikut sederet pelanggaran turis di Bali:

1. Bekerja secara ilegal

Belum lama ini, seorang warga negara (WN) Rusia kedapatan melanggar aturan setelah bekerja sebagai fotografer di Bali.

WN Rusia yang bernisial SZ (28) itu bahkan mengiklankan jasa fotografinya di media sosial.

Padahal, SZ datang ke Indonesia menggunakan visa investor melalui Bandara Internasional Ngurah Rai Bali pada 22 April 2022.

Disebutkan bahwa SZ mengaku menjadi direktur perusahaan di bidang real estate dan restoran, tetapi perusahaan itu belum beroperasi.

Pihak Kantor Imigrasi Kelas I TPI Denpasar pun menemukan fakta bahwa SZ selama 10 bulan di Bali telah bekerja secara ilegal sebagai fotografer.

Karena melanggar aturan, SZ kemudian dideportasi ke negara asalnya.

Selain SZ, Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati atau Cok Ace juga mengaku mendapat laporan warga tentang adanya turis yang berjualan sayur.

Para turis asing tersebut mengambil sayuran ke pasar kemudian dijual ke teman-temannya.

Baca juga: Viral, Video Pesawat Gagal Landing di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, Bagaimana Penjelasannya?

2. Melanggar lalu lintas

Kelakuan turis di Bali yang mengendarai motor secara ugal-ugalanDok. @thecanggupole Kelakuan turis di Bali yang mengendarai motor secara ugal-ugalan

Selain bekerja secara ilegal, sejumlah turis Bali juga kedapatan kerap melanggar aturan lalu lintas.

Halaman:

Terkini Lainnya

Suasana Idul Adha di Palestina, Shalat Id di Reruntuhan dan Tanpa Hewan Kurban

Suasana Idul Adha di Palestina, Shalat Id di Reruntuhan dan Tanpa Hewan Kurban

Tren
Suhu Udara di Arab Saudi Tembus 51 Derajat Celsius, Ribuan Jemaah Haji Terkena Heat Stroke

Suhu Udara di Arab Saudi Tembus 51 Derajat Celsius, Ribuan Jemaah Haji Terkena Heat Stroke

Tren
Pengertian Pajak, Fungsi, dan Manfaatnya

Pengertian Pajak, Fungsi, dan Manfaatnya

Tren
5 Mineral Terkuat di Bumi Berdasarkan Skala Kekerasannya

5 Mineral Terkuat di Bumi Berdasarkan Skala Kekerasannya

Tren
Jambret di CFD Jakarta Tertangkap Kamera Fotografer, Polisi Kantongi Identitas Pelaku

Jambret di CFD Jakarta Tertangkap Kamera Fotografer, Polisi Kantongi Identitas Pelaku

Tren
Di Mana Tempat Duduk Terbaik dalam Pesawat jika Takut Turbulensi? Ini Kata PIlot

Di Mana Tempat Duduk Terbaik dalam Pesawat jika Takut Turbulensi? Ini Kata PIlot

Tren
Mesin Terbakar, Pesawat Virgin Australia Mendarat Darurat Usai Diserang Kawanan Burung

Mesin Terbakar, Pesawat Virgin Australia Mendarat Darurat Usai Diserang Kawanan Burung

Tren
Cara Perpanjang Izin Tinggal Kunjungan bagi WNA, Berikut Syarat dan Biayanya

Cara Perpanjang Izin Tinggal Kunjungan bagi WNA, Berikut Syarat dan Biayanya

Tren
Sampah Botol Plastik Bisa Ditukar Jadi Saldo BSI, Berikut Cara dan Lokasinya

Sampah Botol Plastik Bisa Ditukar Jadi Saldo BSI, Berikut Cara dan Lokasinya

Tren
Polisi Tangkap 3 Tersangka Uang Palsu Rp 22 Miliar di Jakarta Barat

Polisi Tangkap 3 Tersangka Uang Palsu Rp 22 Miliar di Jakarta Barat

Tren
Manusia Tak Kalah dari Kecerdasan Buatan, Foto Asli Menang di Kompetisi Fotografi Kategori AI

Manusia Tak Kalah dari Kecerdasan Buatan, Foto Asli Menang di Kompetisi Fotografi Kategori AI

Tren
Catat, Ini Daftar Buah-Sayuran Penurun Kolesterol dan Asam Urat

Catat, Ini Daftar Buah-Sayuran Penurun Kolesterol dan Asam Urat

Tren
Mengintip Kondisi 7 Ibu Kota Negara yang Pernah Pindah

Mengintip Kondisi 7 Ibu Kota Negara yang Pernah Pindah

Tren
Sederet Momen Sapi Mengamuk Saat Idul Adha 2024, Jatuh ke Sumur dan Seruduk Bocah

Sederet Momen Sapi Mengamuk Saat Idul Adha 2024, Jatuh ke Sumur dan Seruduk Bocah

Tren
Bukan Lumba-lumba, Ini Hewan Paling Bahagia di Dunia karena Selalu Tersenyum

Bukan Lumba-lumba, Ini Hewan Paling Bahagia di Dunia karena Selalu Tersenyum

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com