Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Depo Pertamina Plumpang, Pernah Jadi Terminal BBM Terbaik Kedua di Dunia

Kompas.com - 04/03/2023, 13:45 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kebakaran hebat terjadi di kawasan Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Plumpang atau Depo Pertamina Plumpang, Koja, Jakarta Utara, Jumat (3/3/2023) malam.

Berdasarkan pantauan Kompas.com, Sabtu (4/3/2023), sebagian besar bangunan di dekat area Depo Pertamina Plumpang luluh lantak.

Tersisa puing-puing bangunan yang berserakan dalam kondisi hangus.

Pemandangan yang sama juga terlihat di radius 300 meter dari lokasi. Sejumlah bangunan dan beberapa mobil milik warga di sekitar ikut hangus terbakar.

Bau hangus dan pekat asap masih tercium di lokasi kejadian.

Baca juga: Kesaksian Warga Saat Kebakaran Depo Pertamina Plumpang

Lantas, seperti apa sejarah bangunan Depo Pertamina Plumpang?

Sejarah Depo Pertamina Plumpang

Depo Pertamina Plumpang dibangun pada 1972 dan pertama kali beroperasi pada 1974.

Terminal BBM ini memainkan peran yang penitng dalam distribusi BBM di Jabodetabek dan Jawa Barat.

Bangunan dengan luasan lahan mencapai 48.352 ha tersebut memiliki kapasitas tangki penimbung yang besar, yakni 291.889 kiloliter.

Depo Pertamina Plumpang menyimpan dan menyalurkan berbagai macam BBM, mulai dari Premium, Pertamax, Pertalite, Pertamax Turbo, Bio Solar, hingga Dexlite.

Baca juga: Depo Pertamina Plumpang Pernah Terbakar pada 2009, Apa Penyebabnya?


Berlokasi dekat permukiman warga

Depo Pertamina Plumpang dibangun di Jalan Inspeksi Kali Sunter No Kavling 45-46, Kelapa Gading Barat, Jakarta Utara, DKI Jakarta.

Dikutip dari Kompas.com, Jumat (3/3/2023), lokasi tersebut dekat degnan permukiman warga atau hanya sekitar 1,5 km.

Permukiman warga di sekitar didominasi oleh bangunan rumah semi permanen.

Hal ini menyebabkan api dengan mudah merembet ke rumah warga.

Baca juga: Kronologi, Penyebab, dan Jumlah Korban Tewas Kebakaran Depo Pertamina Plumpang

Terminal BBM paling penting

Depo Pertamina Plumpang dikepung pemukiman padat.Tangkapan layar dari Google Maps Depo Pertamina Plumpang dikepung pemukiman padat.

Halaman:

Terkini Lainnya

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com