Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Warga Dimintai Biaya Rp 4,3 Juta oleh PLN Usai Kirim Permintaan Pemindahan Tiang Listrik

Kompas.com - 12/02/2023, 10:05 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Warga Desa Cukilan, Kecamatan Suruh, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah Agung Widodo (37) mengaku kaget setelah dimintai biaya Rp 4,3 juta oleh PLN untuk memindah tiang listrik di halaman rumahnya.

Hal ini bermula ketika Agus merasa khawatir tiang listrik di halaman rumahnya akan roboh dan mengancam keselamatan keluarganya.

Pasalnya, tiang listrik tersebut sudah dalam kondisi miring dan diperburuk dengan tipe tanah yang gembur.

"Karena miring dan di sekitar rumah banyak pohon jati, saya khawatir tiang tersebut membahayakan keselamatan. Selain itu, tanah yang ada tiang itu juga gembur, takut kalau ambruk ada setrumnya," kata Agung, dikutip dari pemberitaan Kompas.com, Senin (6/2/2023).

Baca juga: Beredar Kode Rahasia Token Meteran Listrik, Ini Penjelasan PLN


Baca juga: Ramai soal Geser Tiang Listrik Diminta Bayar Rp 74 Juta, PLN: Bukan Hanya Pemindahan Tiang

Berkirim surat ke PLN Salatiga

Atas dasar itu, Agung pun mengirim surat ke PLN Salatiga untuk meminta pemindahan tiang listrik.

Akan tetapi, ia terkejut setelah menerima balasan surat dari PLN yang justru membebankan biaya pemindahan kepadanya.

"Ini kan kewenangan dari PLN, lha saya yang malah diminta membayar," jelas dia.

Baca juga: Ramai Unggahan soal Tagihan Listrik Rp 80 Juta, Ini Penjelasan PLN

Petugas tengah menangani tiang listrik yang roboh di Jalan Raya Kalimulya, Cilodong, Depok pada Kamis (9/2/2023).KOMPAS.com/M Chaerul Halim Petugas tengah menangani tiang listrik yang roboh di Jalan Raya Kalimulya, Cilodong, Depok pada Kamis (9/2/2023).

Manajer PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Salatiga Arif Rohmatin pun membenarkan adanya permintaan pemindahan tiang listrik itu.

Sesuai prosedur, Arif mengaku pihaknya juga sudah melakukan survei ke lokasi dan bertemu dengan pelanggan.

Ia menjelaskan, tiang yang berdiri di pekarangan Agung merupakan jenis JTR 1 untuk melayani sekitar 50 pelanggan.

Baca juga: Viral, Twit Pelanggan PLN Dapat Tagihan Rp 41 Juta di Pekanbaru, Ini Kronologinya

Menurutnya, Agung mengadukan dua keluhan, yakni tiang listrik yang miring dan permintaan pemindahan ke luar pekarangan.

"Kalau mengenai tiang yang miring, itu bisa ditangani segera karena bagian dari perawatan," kata Arif.

"Namun kalau untuk pemindahan, karena pelanggan minta segera dilaksanakan maka dikenakan biaya," sambungnya.

Baca juga: Gagal Input Token Listrik? Ini Penyebab dan Solusinya dari PLN

Permohonan pemindahan tiang listrik

Petugas PLN membenahi jaringan di tiang listrikKOMPAS.com/Ist Petugas PLN membenahi jaringan di tiang listrik

Ia menegaskan, biaya tersebut sesuai rencana anggaran biaya (RAB), karena pemindahan dilakukan oleh pihak ketiga atau mitra dari PLN.

Halaman:

Terkini Lainnya

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Tren
Cerita Warga yang Alami 'Blackout' di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Cerita Warga yang Alami "Blackout" di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Tren
Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Tren
China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

Tren
Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Tren
Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Tren
5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

Tren
WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

Tren
Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Tren
Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Tren
Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Tren
Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Tren
Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Tren
Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Tren
Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com