Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Gejala Kanker Payudara yang Tidak Biasa, Jangan Disepelekan

Kompas.com - 27/01/2023, 07:29 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kanker payudara adalah salah satu kanker yang paling banyak dialami perempuan dan dapat berakhir dengan kematian.

Dilansir dari laman Kemenkes, penyebab kanker payudara sebenarnya belum diketahui, tapi ada beberapa faktor yang memengaruhi.

Di antaranya kebiasaan atau terpapar asap rokok, menopause di atas umur 50 tahun, termasuk faktor keturunan.

Kemunculan jenis kanker itu biasanya dibarengi dengan beberapa gejala, seperti luka payudara yang sulit sembuh dan cairan yang keluar dari puting.

Baca juga: Ketahui, Ini Tanda-tanda Kanker Payudara pada Pria

Baca juga: 7 Manfaat Daun Pepaya, Bisa Cegah Kanker Payudara dan Prostat

Di sisi lain, ada beberapa gejala tidak biasa yang memungkinan dialami penderita kanker payudara. Berikut di antaranya:

1. Kulit payudara terasa hangat

Kanker payudara tidak selalu ditandai dengan munculnya benjolan.

Dilansir dari Very Well Health, kanker payudara dapat memunculkan gejala lain, seperti kulit payudara yang terasa hangat.

Kondisi tersebut terkait dengan kanker payudara inflamasi (IBC).

Kanker payudara inflamasi berbeda dengan jenis kanker payudara lainnya karena tidak selalu menimbulkan benjolan.

Kanker payudara inflamasi juga menyebabkan gejala lain, seperti rasa tidak nyaman, pembengkakan, dan gatal.

Kelenjar getah bening yang berada di bawah lengan dan di sisi yang sama dengan payudara juga bisa terkena sehingga bengkak, merah, dan nyeri.

Baca juga: Beda Benjolan Biasa dan Tanda Kanker Payudara

2. Payudara terasa gatal

Sebanyak 70 hingga 80 persen pasien kanker payudara yang berkonsultasi ke dokter sudah dalam kondisi stadium akhir. 

Dok. Freepik Sebanyak 70 hingga 80 persen pasien kanker payudara yang berkonsultasi ke dokter sudah dalam kondisi stadium akhir.

Payudara yang terasa gatal secara terus-menerus sebaiknya tidak disepelekan karena kondisi ini mengisyaratkan terjadinya kanker payudara.

Kondisi tersebut merupakan isyarat terjadinya penyakit Paget pada puting, tanda awal kanker payudara inflamasi, atau jenis kanker payudara lain.

Gejala lain yang sebaiknya diwaspadai wanita adalah munculnya parestesia karena kerusakan sel lemak pada payudara.

Halaman:

Terkini Lainnya

Usai Gelar Pesta Pranikah Mewah Anaknya, Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia

Usai Gelar Pesta Pranikah Mewah Anaknya, Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia

Tren
Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Tren
Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Tren
Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Tren
Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Tren
Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Tren
Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Tren
Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Tren
Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Tren
8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

Tren
4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com