Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Pernikahan Disambut "Musik" Latto-latto | Begini Cara Ecky Tutupi Bau Jasad Angela

Kompas.com - 09/01/2023, 05:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hingga Senin (9/1/2023) pagi, video viral pernikahan unik yang disambut "musik" dari permainan latto-latto menjadi berita populer Tren.

Jika biasanya pernikahan disambut dengan iringan musik khas tradisional, ada pernikahan yang diiringi oleh suara permainan latto-latto.

Selain soal populernya mainan latto-latto, kanal Tren juga diramaikan oleh kisah hidup Stephen Hawking, manusia jenius yang mampu mengungkap rahasia alam.

Berikut ini selengkapnya:

1. Pernikahan disambut "musik" latto-latto

Pernikahan unik yang disambut musik spesial dari permainan latto-latto menyita perhatian warganet media sosial Twitter.

Nur Fadhilah, yang merupakan pengantin dalam video tersebut, menceritakan ide menggunakan permainan latto-latto di acara pernikahan tersebut muncul karena sebelumnya, di rumah suaminya diadakan perlombaan permainan latto-latto.

Perlombaan latto-latto sebelum hari H sendiri menurut Nur merupakan bagian dari memeriahkan acara pernikahan.

Viral, Video Pernikahan Disambut Lato-Lato, Bagaimana Ceritanya?

2. Kisah hidup Stephen Hawking

Stephen Hawking, seorang jenius yang mendedikasikan hidupnya untuk mengungkap rahasia alam semesta, lahir pada 8 Januari 1942, tepat 81 tahun yang lalu.

Kelahirannya bertepatan dengan peringatan 300 tahun kematian astronom, filsuf, dan fisikawan Italia, Galileo Galilei.

Sedangkan kematian ilmuwan asal Inggris ini terjadi 14 Maret 2018 di usia 76 tahun, yang juga merupakan hari ulang tahun fisikawan Albert Einstein.

Kebetulan-kebetulan ini membuat orang beranggapan bahwa sains adalah takdir dan bagian dari Stephen Hawking, ilmuwan yang identik dengan penampilan di atas kursi roda.

Bagaimana kisah hidupnya?

Mengenang Perjalanan Hidup Stephen Hawking, Si Jenius Pengungkap Rahasia Alam Semesta

Stephen Hawking saat menerima Kebebasan Kehormatan di Kota London pada tahun 2017, oleh Chamberlain dari Kota London Peter Kane.Stuff Stephen Hawking saat menerima Kebebasan Kehormatan di Kota London pada tahun 2017, oleh Chamberlain dari Kota London Peter Kane.

3. Trik Ecky tutupi bau jasad Angela

Kasus pembunuhan dan mutilasi di Bekasi masih menyita perhatian masyarakat.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Tren
Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Tren
Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Tren
Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Tren
Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Tren
Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Tren
Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D Saat Terpapar Sinar Matahari?

Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D Saat Terpapar Sinar Matahari?

Tren
Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Tren
7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

Tren
BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com