Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal MRT Terbaru, Beroperasi hingga Pukul 24.00 WIB

Kompas.com - 16/11/2022, 19:29 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta memberlakukan jadwal MRT terbaru terhitung sejak Selasa (15/11/2022).

Jadwal terbaru itu berupa penambahan jam operasional yang kini hingga pukul 24.00 WIB.

Dilansir dari laman Jakarta MRT, jadwal MRT terbaru kini beroperasi mulai pukul 05.00 hingga 24.00 WIB untuk Senin-Jumat, dengan selang waktu keberangkatan kereta setiap 5 menit pada jam sibuk.

Baca juga: Viral Gerbong MRT Digunakan untuk Fashion Show, Ini Penjelasannya

Adapun jam sibuk yang dimaksud adalah pada pukul 07.00-09.00 WIB dan 17.00-19.00 WIB.

Di luar jam sibuk itu, selang waktu keberangkatan kereta adalah 10 menit.

Sementara pada Sabtu dan Minggu, MRT Jakarta beroperasi mulai pukul 6.00 hingga 24.00 WIB, selang waktu keberangkatan antarkereta setiap 10 menit.

Sebelumnya, jadwal MRT hanya beroperasi hingga pukul 23.00 WIB.

Baca juga: Viral, Video Pengguna MRT Jakarta Tak Bisa Gunakan Kartu Saat Keluar di Stasiun yang Sama, Ini Penjelasannya


Alasan perubahan jadwal MRT

Penyesuaian jadwal operasi MRT terbaru ini merupakan tindak lanjut dari Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 1 di DKI Jakarta.

Penetapan PPKM level 1 itu sebagaimana tertulis dalam Keputusan Kepala Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta Nomor 486 Tahun 2022 tentang Petunjuk Teknis Pengaturan Kapasitas Angkut dan Waktu Operasional Sarana Transportasi pada Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 1 yang berlaku selama 8-21 November 2022.

Selain memberikan aturan baru soal jam operasional MRT, PT MRT Jakarta juga mengingatkan agar pengguna jasa MRT wajib menjalankan protokol kesehatan Covid-19 selama berada di area stasiun dan kereta.

Dengan kata lain, para penumpang MRT waji mengenakan masker, menjaga jarak, dan senantiasa menjaga kebersihan tangan dengan mencuci menggunakan sabun hingga tidak berbicara baik satu maupun dua arah selama berada di dalam kereta.

Saat hendak menggunakan transportasi ini, penumpang masih wajib melakukan pemindaian kode QR melalui aplikasi PeduliLindungi.

Baca juga: Berikut yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Tiket KA Persambungan

Tarif dan rute MRT

Peta Rute MRT Koridor 1Jakartamrt.co.id Peta Rute MRT Koridor 1

Untuk mengetahui tarif MRT, penumpang perlu menentukan perjalanan dengan memilih stasiun awal dan stasiun tujuan.

Saat ini, MRT menawarkan perjalanan dengan rute yang transit di 13 stasiun. Ketiga belas stasiun yang dilewati rute MRT Jakarta itu, di antaranya:

Halaman:

Terkini Lainnya

Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Tren
Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Tren
Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com