Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kalahkan Barcelona dan Dubai, Bali Jadi Tempat Wisata Paling Bahagia di Dunia 2022

Kompas.com - 04/09/2022, 20:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pulau Bali dinilai menjadi daerah wisata paling bahagia di dunia menurut laman resor dunia Club Med. 

Bali yang mendapat poin 73,7 berada di peringkat pertama di atas 9 kota wisata dunia lainnya seperti Las Vegas, Dubai (Uni Emirat Arab), hingga Rio de Janeiro, Brazil. 

Club Méditerranée, atau lebih sering dikenal dengan sebutan Club Med, adalah sebuah perusahaan Prancis yang bergerak dibidang resor dan memiliki beberapa cabang di seluruh dunia

Daftar 10 tempat wisata itu merupakan destinasi wisata paling bahagia di dunia selama 2022 dan sangat direkomendasikan untuk menjadi tujuan liburan Anda.

Baca juga: Bali Jadi Destinasi Liburan Paling Bahagia Dunia 2022, Kalahkan Dubai

Daftar kota wisata paling bahagia di dunia

Berikut daftar tempat wisata paling bahagia di dunia versi Club Med:

  1. Bali, Indonesia: 73,7
  2. Las Vegas, Nevada: 67,1
  3. New Orleans, Amerika Serikat: 67,1
  4. Barcelona, Spanyol: 66,6
  5. Amsterdam, Belanda: 64,6
  6. Budapest, Hungaria: 61,5
  7. Vancouver, Kanada: 59,5
  8. San Fansisco, Amerika Serikat: 58,5
  9. Dubai, Uni Emirat Arab: 56,3
  10. Rio de Janeiro, Brazil: 55,9

Dilansir dari laman Club Med, terdapat banyak faktor yang membuat sebuah negara dikatakan sebagai tempat wisata paling bahagia di dunia.

desa coklat baliDOK DESA COKLAT BALI desa coklat bali

Metodologi penilaian

Club Med menyebutkan, berbagai sumber digunakan untuk mengetahui kota mana di dunia yang paling bahagia untuk liburan, setelah mengumpulkan data tentang 50 tujuan wisata paling banyak dikunjungi secara global.

Data Numbeo dikumpulkan tentang kondisi polusi, tingkat kejahatan, wisata sehari, spa, dan pusat kesehatan di setiap kota per 100.000 orang.

Nomadlist juga digunakan untuk menemukan kebahagiaan keseluruhan kota individu.

Club Med mengumpulkan data di setiap tujuan metrik berikut ini: 

  • Indeks Kejahatan
  • Indeks Keamanan
  • Indeks Polusi
  • Jumlah kegiatan di luar ruangan oleh 100.000 penduduk
  • Jumlah perjalanan sehari oleh 100.000 penduduk
  • Jumlah spa dan pusat kesehatan oleh 100.000 penduduk
  • Skor kebahagiaan

Data tersebut kemudian dibungkus dengan skor rata-rata akhir dari setiap metrik untuk menentukan tujuan paling bahagia hingga yang paling sedikit.

Baca juga: Tempat Wisata di Makassar yang Cocok Dikunjungi Saat Liburan

Halaman:

Terkini Lainnya

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com