Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja PT Freeport untuk Fresh Graduate dari 28 Bidang Studi

Kompas.com - 08/08/2022, 20:00 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Persyaratan

Adapun persyaratan yang diberlakukan untuk mendaftar FGP ini adalah sebagai berikut:

  • Pendidikan D4, S1 atau S2 pada bidang studi yang terpilih, dari universitas di Indonesia atau luar negeri;
  • Memiliki indeks prestasi kumulatif minimum 2.8 dari skala 4.0;
  • Tidak lebih dari 2 tahun sejak kelulusan;
  • Memiliki pengalaman kerja terbatas (0-2 tahun);
  • Bersedia ditempatkan di wilayah operasi PTFI di Papua.

Cara mendaftar

Bagi Anda yang tertarik ingin mendaftar di PT Freeport Indonesia melalui FGP, simak cara mendaftar yang harus dilakukan:

1. Kunjungi https://www.careers-page.com/freeportindonesia;

2. Pilih posisi yang ingin dilamar, klik "Apply";

3. Baca baik-baik informasi yang diberikan, dan pilih "Apply to Position";

4. Isi semua data juga pertanyaan yang diajukan, jangan lupa unggah berkas yang diminta;

5. Beri tanda centang pada kolom pernyataan;

6. Klik "Apply".

Bagi kandidat yang dinyatakan lolos di setiap tahap seleksi, akan dihubungi oleh pihak PT Freeport Indonesia.

Pendaftaran saat ini masih dibuka, dan akan ditutup pada Sabtu (12/8/2022). Artinya, masih ada beberapa hari lagi untuk Anda bisa mendaftar dan bergabung bersama PTFI melalui FGP. 2022.

Adapun seluruh proses seleksi yang dilakukan tidak dipungut biaya apapun.

Sehingga masyarakat yang diimbau untuk berhati-hati dan waspada akan segala kemungkinan upaya penipuan pihak-pihqk yang mengatasnamakan PT Freeport Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Inilah Alasan Harga BBM dan Tarif Listrik Juni Masih Sama dengan Mei 2024

Tren
Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Hiu Paus Gorontalo Menghilang karena Takut Orca, Apakah Akan Kembali?

Tren
Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Resmi, Jadwal dan Tarif LRT Jabodebek Selama Juni 2024

Tren
Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Teh Bunga Telang untuk Menurunkan Berat Badan, Berapa Takaran Per Hari?

Tren
Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Sempat Menjadi Satu Kesatuan, Mengapa Korea Pecah Menjadi Dua Negara?

Tren
Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Ini Harga BBM, Elpiji, dan Tarif Listrik yang Berlaku mulai 1 Juni 2024

Tren
Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Cara Cek Saldo Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan lewat Aplikasi Jamsostek Mobile

Tren
Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com