Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Fakta Pemerasan Modus Korban Tabrak Lari di Pasar Rebo

Kompas.com - 31/01/2022, 18:30 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Seorang pria ditangpak polisi akibat melakukan pemerasan dengan berpura-pura sebagai korban tabrak lari. 

Aksinya saat mengejar mobil dan berpura-pura menjadi korban tabrak lari terekam dan viral di media sosial sejak beberapa hari yang lalu.

Hal itu pun mengundang banyak komentar dari pengguna media sosial. Banyak netizen yang merasa kesal dan resah atas aksi yang dilakukan pria itu. 

"Bahaya banget yg begini nih, apalagi kalo dia teriak2 maling2 hadeuh!" tulis seorang pengguna Instagram.

Baca juga: Ucapan Imlek 2022, Apa Arti Gong Xi Fa Cai?

Terkait dengan peristiwa itu, berikut ini adalah 7 fakta yang berhasil dihimpun:

1. Viral di Media Sosial

Video yang merekam aksi pria tersebut banyak diunggah di berbagai akun media sosial pada Jumat (28/1/2022).

Terlihat pria berkaos hitam itu membonceng sepeda motor dan mengejar sebuah mobil berwarna putih yang melaju di depannya.

Saat mobil yang ia maksud jaraknya sudah dekat dan lalu lintas tengah tersendat, pria ini pun langsung turun dari motornya dengan berlari.

Namun, ketika turun dari motor, mobil yang ia maksud justru sudah kembali berjalan.

Alhasil, ia mengalihkan targetnya kepada mobil yang berada tepat di belakang mobil putih yang menjadi incaran awalnya.

Dari kondisi yang bisa berlari normal, tiba-tiba pria itu berlaku seperti ada masalah pada kakinya dan menunjuk-nunjuk pengemudi di dalam mobil.

Kepada masyarakat yang ada di sekitar, ia menyebut dirinya menjadi korban tabrak lari dari mobil yang ada di hadapannya itu.

Namun, pemilik mobil membuka kaca dan menegaskan bahwa apa yang disampaikan oleh pria itu adalah tidak benar alias bohong.

Baca juga: Imlek 2022 Tahun Macan Air, Berikut Asal-Usul Shio, dan Alasan Tidak Ada Shio Kucing

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Final Thomas dan Uber Cup 2024, Indonesia Vs China

Link Live Streaming Final Thomas dan Uber Cup 2024, Indonesia Vs China

Tren
Konsumsi Vitamin C Berlebihan Bisa Sebabkan Batu Ginjal, Ketahui Batas Amannya

Konsumsi Vitamin C Berlebihan Bisa Sebabkan Batu Ginjal, Ketahui Batas Amannya

Tren
Melestarikan Zimbabwe Raya

Melestarikan Zimbabwe Raya

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 5-6 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 5-6 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kronologi dan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis | Peluang Indonesia vs Guinea

[POPULER TREN] Kronologi dan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis | Peluang Indonesia vs Guinea

Tren
5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

Tren
Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Tren
Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Tren
Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Tren
Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Tren
Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Tren
Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

Tren
Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Tren
Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com