Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Tugas Ospek Maba Unnes "Segunung", Ini Penjelasan Panitia dan Rektorat

Kompas.com - 16/08/2021, 20:15 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Burhan menuturkan, Bidang Kemahasiwaan melalui Wakil Rektor bidang Kemahasiswaan dan Wakil Dekan Kemahasiswaan serta Ketua Panitia PKKMB selalu menyarankan kepada panitia mahasiswa agar tugas yang diberikan berorientasi akademik dan tidak memberatkan.

Saat ini, pihak universitas juga telah melakukan koordinasi dengan panitia mahasiswa.

Meski demikian, proses PPKM tak terganggu dengan adanya masalah tersebut. Menurutnya, tugas-tugas tersebut juga tidak bisa dibatalkan karena sudah terkumpul.

"Tugas-tugas ternyata sudah terkumpul. Harapannya ke depan tidak ada tugas yang dirasa memberatkan," ungkapnya.

Baca juga: Selain di Unesa, Berikut Sederet Kejadian Memilukan Saat Ospek Mahasiswa Baru

Penjelasan panitia

Sementara itu, Ketua Program Pengenalan Akademik dan Kemahasiswaan (PPAK) Unnes 2021 Dondi Eko Meilani menuturkan, tujuan penugasan tersebut untuk melatih soft skill dan hard skill dari mahasiswa baru.

Menurutnya, esensi dari penugasan yang harus dikerjakan mahasiswa baru sudah sesuai dengan tema PPAK tahun ini.

"PPAK tema Unnes 2021 ini kami ingin mengangkat tema kebudayaan dan kebhinekaan. Per hari ini data-data yang kami himpun banyak sekali kebudayaan-kebudayaan yang mulai ditinggalkan, khususnya oleh generasi muda," kata Dondi saat dihubungi secara terpisah, Senin (16/8/2021).

"Maka melalui kegiatan PPAK ini kami mencoba mengembalikan semangat kepemudaan bagi para mahasiswa baru untuk ikut melestarikan dan mempromosikan tentang kebudayaan-kebudayaan yang ada di Indonesia," kata dia.

 

Terkait penugasan yang dianggap terlalu banyak, Dondi menyebut ada kampus lain yang memiliki jumlah penugasan lebih dalam hal kegiatan orientasi mahasiswa baru.

Baca juga: Viral Video Maba Unesa Dibentak Senior, Ini Sejarah Ospek di Indonesia

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Tren
5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

Tren
Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Tren
Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Tren
Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Tren
Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

Tren
Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Tren
Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tren
Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Tren
Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Tren
Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com