Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Tari Internasional 29 April, Bagaimana Sejarahnya?

Kompas.com - 29/04/2021, 11:25 WIB
Nur Rohmi Aida,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Hari ini, 29 April 2021, merupakan peringatan International Dance Day atau Hari Tari Internasional.

Hari Tari Internasional diperingati setiap tahun pada 29 April.  

Di tengah situasi pandemi, masyarakat dunia memperingati Hari Tani Dunia secara online.

Bagaimana sejarah Hari Tari Internasional?

Mengutip laman International Dance Day, sejarah Hari Tari Internasional ini dicetuskan oleh Komite Tari Institut Teater Internasional (ITI) pada tahun 1982.

Baca juga: Hari Ini dalam Sejarah: Bom Mengandung TNT Meledak di Bandara Soekarno-Hatta

Tanggal 29 April dipilih sebagai Hari Tari Internasional karena bertepatan dengan hari lahir Jean-Georges Noverre (1727-1810).

Jean-Georges Noverre merupakan pencipta balet modern.

Hari Tari Internasional digagas dengan tujuan merayakan tarian, dan bersuka ria dalam universalitas bentuk seni tari yang melintasi batasan politik, budaya, dan etnis.

Dengan tarian, bisa menyatukan semua orang dalam bahasa yang sama yakni menari.

Setiap tahunnya, peringatan Hari Tari Internasional disampaikan dengan pesan dari koreografer tari.

Pesan tersebut akan disampaikan ke seluruh dunia dengan diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa.

Penulis pesan merupakan pilihan dari Komite Tari Internasional ITI dan Dewan Eksekutif ITI .

Sementara itu, melansir Days of The Year, Hari Tari Internasional adalah momen di mana setiap orang diundang untuk mengambil bagian dari hobi menari yang sangat menyenangkan.

Menari adalah salah satu aktivitas untuk menghilangkan stress, menghilangkan hambatan, bertemu orang baru, dan meningkatkan kesehatan fisik.

Baca juga: Hari Ini Dalam Sejarah: Kecelakaan Pesawat di Kepulauan Canary, 146 Penumpang Tewas

Hari Tari Internasional 2021

Perayaan Hari Tari Internasional pada 2021 diselenggarakan secara online oleh pencetesus Hari Tari Internasional, ITI Center.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Tren
Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli 'Cash', Ini Faktanya

Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli "Cash", Ini Faktanya

Tren
Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Tren
Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Tren
Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Tren
Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Tren
Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Tren
Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Tren
8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

Tren
Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Tren
Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Tren
Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Tren
Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Tren
Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Tren
Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com