Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

KAI Access Berubah Nama Jadi Access by KAI Mulai 10 Agustus 2023, Apa Saja Fiturnya?

KOMPAS.com - Aplikasi pemesanan tiket kereta KAI Access resmi berubah nama menjadi Access by KAI.

Perubahan tersebut diumumkan PT Kereta Api Indonesia (KAI) dalam acara grand launching Access by KAI di The Westin Jakarta, Kamis (10/8/2023).

Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo mengatakan, Access by KAI diluncurkan untuk mempermudah penumpang mengakses layanan digital.

Selain itu, aplikasi tersebut dihadirkan KAI sebagai inovasi berbasis digital dari KAI dalam meningkatkan pengalaman pengguna.

"Dengan teknologi yang jauh lebih andal perubahan user interface (tampilan visual) yang jauh lebih fun dan youthful," kata Didiek dalam keterangan resminya kepada Kompas.com, Jumat (11/8/2023).

"Ditambah dengan berbagai pengayaan fitur dan layanan yang seamless, harapannya dapat menunjang user experience yang lebih baik lagi," sambungnya.

Lantas, apa saja fitur yang tersedia di Access by KAI?

Fitur Access by KAI

KAI mengatakan, perubahan KAI Access menjadi Access by KAI juga dilatarbelakangi oleh masukan dari penumpang.

Masukan tersebut didapat dari Playstore, App Store, Contact Center CC121, survei kepuasan pelanggan, dan konsultan KAI.

Adapun, Access by KAI yang baru saja diperkenalkan dilengkapi empat fitur unggulan, seperti trip planner, reservasi hotel, live tracking, dan loyalty poin.

Khusus untuk trip planner, fitur ini dihadirkan agar penumpang bisa menyusun rencana perjalanan yang dapat disesuaikan dengan budget, waktu, dan preferensi wisata.

Kemudian, fitur reservasi hotel disediakan KAI agar kebutuhan penumpang terhadap penginapan dapat terakomodasi.

Penumpang juga bisa merasakan fitur lainnya berupa:

Penumpang bisa pesan makanan atau minuman

Selain fitur aksesibilitas dan integrasi, penumpang juga bisa memesan makanan atau minuman di atas kereta menggunakan Access by KAI.

Penumpang bisa memanfaatkan layanan tersebut melalui menu Railfood yang pembayarannya sudah bisa menggunakan KAI Pay.

Sebelumnya, di dalam menu aplikasi KAI Access, pemesanan Railfood dilakukan secara terpisah dengan tiket kereta (add ons).

KAI juga melengkapi aplikasi terbarunya dengan layanan payment point online bank, seperti pembelian pulsa, paket data, termasuk token listrik.

Menurut data KAI, jumlah pengguna KAI Access mencapai 12.419.711 register user dengan jumlah active user sebanyak 6.101.343 termasuk member premium hingga Juni 2023.

KAI juga memberikan benefit member premium berupa Railpoint untuk setiap transaksi pemesanan tiket KA jarak jauh komersial.

Railpoint tersebut dapat ditukarkan dengan tiket KA komersial dengan memenuhi syarat dan ketentuan yang berlaku.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/08/11/163000365/kai-access-berubah-nama-jadi-access-by-kai-mulai-10-agustus-2023-apa-saja

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke