Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

INFOGRAFIK: Profil dan Harta Kekayaan Jenderal Andika Perkasa

KOMPAS.com - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menyetujui pencalonan Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa sebagai Panglima TNI yang baru menggantikan Marsekal Hadi Tjahjanto.

Keputusan tersebut diambil dalam rapat paripurna kesembilan Masa Persidangan II Tahun Sidang 2021-2022, Senin (8/11/2021).

Presiden Jokowi memastikan pelantikan Jenderal Andika Perkasa seagai Panglima TNI yang baru akan digelar pada pekan depan.

"Pelantikan panglima nanti minggu depan. Harinya baru dicari hari baik. Minggu depan Insya Allah," ujar Jokowi usai menghadiri HUT ke-10 Partai NasDem di Kampus ABN Partai NasDem, Pancoran, Jakarta Selatan, Kamis (11/11/2021).

Perlu diketahui, Jenderal Andika sebelumnya merupakan calon tunggal yang diusulkan oleh Presiden Joko Widodo dan telah melalui fit and proper test.

Lantas seperti apa sosok Jenderal Andika Perkasa?

Informasi selengkapnya terkait profil dan harta kekayaan Jenderal Andika Perkasa dapat disimak pada infografik berikut!

https://www.kompas.com/tren/read/2021/11/11/180500865/infografik--profil-dan-harta-kekayaan-jenderal-andika-perkasa

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke