Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sejarah Ban Kapten Sepak Bola

JAKARTA, KOMPAS.com - Ban kapten sepak bola adalah salah satu perlengkapan penting dalam sebuah pertandingan sepak bola.

Laman Kompas.com edisi 25 November 2022 sebagai bahan bacaan menunjukkan informasi bahwa ban kapten sepak bola terbuat dari karet atau plastik elastis.

Ban kapten itu dikenakan di lengan pemain.

Ban kapten sepak bola menjadi penanda bahwa seorang pemain adalah pemimpin tim pada laga sepak bola.

Ban kapten sepak bola

Peraturan mengenai ban kapten sepak bola ada di peraturan federasi olahraga sepak bola dunia, FIFA.

Sejarah ban kapten sepak bola menurut peraturan FIFA adalah menunjukkan warna bendera negara yang akan bertanding.

Ban kapten sepak bola, lantas, punya warna mencolok yang kontras dengan warna kaus pesepak bola.

Warna kontras ban kapten sepak bola menjadi syarat penting.

Ban kapten sepak bola dengan warna kontras memudahkan kerja wasit sebagai juru adil di lapangan pertandingan.

Sejarah menunjuk tanggal 30 November 1872 sebagai asal-muasal ban kapten sepak bola.

Pada tanggal itu, ban kapten sepak bola kali pertama digunakan oleh dua negara dalam sebuah laga.

Kedua negara itu adalah Inggris versus Skotlandia.

Pertandingan antara keduanya berlangsung di di Hamilton Crescent, Glasgow, Skotlandia.

https://www.kompas.com/stori/read/2022/11/25/220000579/sejarah-ban-kapten-sepak-bola

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke