Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sri Lanka Bangkrut dan Keprihatinan Mantan Juara Dunia Kriket

Kompas.com - 17/04/2022, 18:18 WIB
Josephus Primus

Penulis

"Saya bergabung dengan para demonstran saat ini," tutur Arjuna Ranatungamenyampaikan keprihatinannya di sela-sela unjuk rasa itu.

Arjuna Ranatunga tidak sendirian.

Turut datang berunjuk rasa kala itu adalah atlet kriket nasional Sri Lanka Sanath Jayasuria.

"Para penggemar kriket Sri Lanka sudah turun ke jalan," kata Arjuna Ranatunga.

Para pengunjuk rasa melakukan aksi protes lantaran sudah tidak kuat menanggung beban krisis ekonomi, menurut Arjuna Ranatunga.

"Lantaran alasan itulah, kami, atlet kriket harus bersama mendampingi mereka," ujar Arjuna Ranatunga.

Ia juga memberikan pandangannya kepada para atlet olahraga Sri Lanka lainnya.

"Para bintang olahraga Sri Lanka wajib mendampingi secara fisik para pemrotes," ucap Arjuna Ranatunga.

Beberapa jam sebelum Arjuna Ranatunga turun ke jalan, mantan kapten timnas kriket Sri Lanka, Sanath Jayasuria juga turun berunjuk rasa.

Saat masih aktif sebagai pemain, Sanath Jayasuria mendapat julukan "Master Blaster".

Menurut Sanath Jayasuria, pesan pengunjuk rasa kepada pemerintah sudah sangat tegas dan jelas.

"Saya harap otoritas pemerintah mendengarkan dan memberikan jaminan bagi masa depan lebih baik bagi Sri Lanka," ucap Sanath Jayasuria.

Sementara itu, meski tak turun ke jalan, para atlet Sri Lanka menyampaikan dukungan kepada para pengunjuk rasa.

Mantan kapten timnas kriket Sri Lanka, Mahela Jayawrdena, misalnya, menyuarakan dukungannya melalui media sosial.

Hal sama juga menjadi perhatian atlet kriket Sri Lanka Kumar Sangakkara.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Liga Spanyol
Pelatih Persib Ungkap 'Masalah' Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Pelatih Persib Ungkap "Masalah" Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Liga Indonesia
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Liga Indonesia
Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com