Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengertian Kebugaran Jasmani

Kompas.com - Diperbarui 16/11/2021, 07:37 WIB
Mochamad Sadheli ,
Medikantyo Junandika Adhikresna

Tim Redaksi

Sumber Kemdikbud

KOMPAS.com - Segala aktivitas manusia di dunia tak lepas dari penggunaan otot maupun syaraf dalam tubuh.

Lingkup kegiatan setiap individu memakan waktu serta energi baik dalam skala kecil seperti istirahat hingga bekerja dengan beban berat.

Bentuk kegiatan fisik beragam memicu pengeluaran energi akibat gerakan tubuh pada otot atau rangka secara bergantian pada setiap aktivitas.

Aktivitas ringan hingga berat tersebut bergantung pada kebugaran jasmani seseorang? Apa itu kabugaran jasmani?

Pengertian Kebugaran Jasmani

Baca juga: 10 Komponen Kebugaran Jasmani

Kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan penyesuaian terhadap pembebanan fisik yang diberikan kepadanya, seperti bekerja sehari-hari tanpa menimbulkan kelelahan yang berlebihan dan masih dapat menikmati waktu luangnya adalah pengertian dari kebugaran jasmani.

Seperti dikutip dari buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (2016) oleh Asep Kurnia Nenggala, kebugaran jasmani menentukan kemampuan tubuh untuk melakukan tugas dan pekerjaan sehari-hari.

Pengertian lainnya, kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan penyesuaian terhadap pembebasan fisik yang diberikan kepadanya, dari kerja yang dilakukan sehari-hari tanpa menimbulkan kelelahan berlebihan disebut kebugaran jasmani.

Istilah lain untuk tingkat kebugaran jasmani adalah physical fitness.

Makin tinggi derajat kebugaran jasmani seseorang, maka terdapat kemungkinan kemampuan kerja fisik dengan tingkat lebih tinggi.

Baca juga: Kebugaran Jasmani yang Berhubungan dengan Keterampilan

Tingkat kebugaran jasmani bisa menurun apabila seseorang melakukan kerja fisik dengan intensitas berat dalam jangka waktu cukup lama.

Namun, tingkat kebugaran jasmani maupun kemampuan fisik dalam menerima beban dapat dilatih secara rutin agar meningkat atau terjaga dengan baik.

Sebaliknya kondisi kebugaran jasmani bisa menurun, apabila intensitas kegiatan fisik menurun atau melakukan aktivitas dengan minim pergerakan otot dan rangka.

Aktivitas berikut yang berpotensi menurunkan kebugaran tubuh adalah menghabiskan waktu dengan duduk di depan layar komputer maupun televisi dalam jangka waktu lama atau bergadang.

Baca juga: Profil Antonio Conte, Pelatih yang Bawa Inter Akhiri 11 Tahun Puasa Gelar Liga Italia

Latihan fisik untuk menjaga kebugaran jasmani bisa dilakukan berdasarkan unsur-unsur yang dibutuhkan untuk menjalani kegiatan sehari-hari.

Kelima unsur kebugaran jasmani yang dimaksud di antaranya:

  1. Daya tahan
  2. Kekuatan
  3. Kelincahan
  4. Kecepatan
  5. Kelenturan.

Macam latihan kebugaran jasmani yang dilakukan bisa tergolong sederhana seperti gerakan senam lantai, lari, maupun yoga.

Latihan kebugaran jasmani berupa angkat beban, sit up, pull up, hingga vertical jump bisa dilakukan secara terencana untuk meningkatkan daya tahan serta kekuatan tubuh.

Baca juga: 4 Faktor yang Memengaruhi Kebugaran Jasmani Seseorang

Jenis olahraga dengan alat atau bantuan fasilitas tertentu seperti renang, aerobik, hingga permainan memakai bola secara rutin juga bisa membantu menjaga kebugaran jasmani.

Untuk menghindari risiko cedera maupun kelelahan berat, pastikan bentuk latihan maupun olahraga yang dilakukan sesuai porsi serta melakukan gerakan pemanasan secara cukup.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com