KOMPAS.com – Dalam ilmu ekonomi, pendapatan merupakan hasil kegiatan penjualan barang atau jasa dalam periode tertentu.
Pendapatan ada karena pelaksanaan aktivitas perusahaan, seperti royalti, pendapatan sewa, dan bunga dividen.
Berdasarkan sudut pandang kesatuan usaha, pendapatan merupakan aliran aset baru yang berasal dari pembeli sebagai pemakai produk perusahaan.
Sedangkan dari sudut pandang pemilik, pendapatan merupakan aliran sumber ekonomi yang masuk karena adanya biaya-biaya yang keluar dari perusahaan.
Sebutkan dan jelaskan jenis-jenis pendapatan!
Secara umum, pendapatan dibagi menjadi dua, yaitu pendapatan operasional serta pendapatan non-operasional.
Baca juga: Sumber Pendapatan Negara dan Pengeluaran Negara
Berikut ulasannya:
Adalah jenis pendapatan yang diperoleh dari penjualan produk atau jasa dan barang dagangan selama periode tertentu.
Jenis pendapatan operasional ini datang dari kegiatan utama perusahaan yang berkaitan langsung dengan operasi pokok perusahaan.
Perusahaan menerima pendapatan selama operasinya, sesuai dengan usaha dan tujuan mereka.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.