Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kearifan Lokal: Pengertian, Ciri-Ciri, dan Fungsinya

Kompas.com - 12/05/2023, 14:00 WIB
Serafica Gischa

Editor

Selain dua hari tersebut, ada beberapa hari lainnya yang juga ditetapkan sebagai hari terlarang untuk melaut.

  • Menjadi petuah, kepercayaan, dan pantangan

Nenek moyang kita mewariskan berbagai kearifan lokal yang melekat pada masyarakat. Kearifan lokal tersebut bukan hanya merupakan pandangan hidup yang bisa menjadi lebih baik.

Lebih dari itu, kearifan lokal juga mencakup nasihat atau petuah, pantangan yang tidak boleh dilanggar, juga kepercayaan yang dipelihara dengan baik.

Petuah dan nasihat lama ini diwariskan tentu saja untuk menjaga agar kehidupan setiap generasi di wilayah tertentu dapat berjalan baik.

Baca juga: Budaya Safety Talk: Pengertian dan Langkah dalam Melakukannya

  • Menjadi ciri utama sebuah masyarakat

Kearifan lokal yang ada juga mencakup adat dan istiadat. Meski seringkali dianggap kuno, tetapi adat dan istiadat inilah yang justru membuat sebuah daerah jadi unik dan berbeda dari daerah lainnya di Indonesia.

Dengan adanya kearifan lokal, maka masyarakat akan menganggap seperangkat tradisi sebagai hal yang sudah seharusnya dilakukan, karena mereka sudah terbiasa dengan adat istiadat dan budaya tersebut.

Selain itu, masyarakat setempat juga sudah menganggap bahwa kearifan lokal merupakan hal yang memang harus dilakukan di wilayah tersebut.

 

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com