Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masa Demokrasi Parlementer (1950-1959)

Kompas.com - 31/10/2022, 13:30 WIB
Silmi Nurul Utami

Editor

Namun upaya ini gagal, bahkan pada masa kabinet ini juga terjadi upaya pembunuhan terhadap Presiden Soekarno. Peristiwa in terjadi pada saat Soekarno sedang menjemput anak2nya di Perguruan Cikini, Jakarta Pusat.

Namun, pada saat kabinet ini pulalah Indonesia berhasil memberikan sumbangan kepada dunia internasional tentang hukum perbatasan laut antarnegara yang dikenal dengan DEKLARASI JUANDA. Yaitu, cara mengukur wilayah laut suatu negara dari daratannya.

Baca juga: Deklarasi Djuanda: Isi, Tujuan, dan Dampaknya

Dan pada masa ini terjadi sejumlah peristiwa penting, seperti:

  • Konferensi Asia–Afrika di Bandung
  • Pemilihan umum pertama di Indonesia dan pemilihan Konstituante
  • Periode ketidakstabilan politik yang berkepanjangan, dengan tidak ada kabinet yang bertahan selama dua tahun.

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com