Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 03/04/2020, 18:00 WIB
Serafica Gischa

Penulis

KOMPAS.com - Proses pengeluaran zat-zat sisa metabolisme yang tidak diperlukan tubuh disebut ekskresi.

Ekskresi diperlukan tubuh agar zat sisa tersebut tidak meracuni tubuh karena dapat merusak berbagai organ dalam tubuh.

Jika organ dalam tubuh sudah rusak, maka dapat menyebabkan kematian.

Dilansir dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, sistem ekskresi pada manusia melibatkan beberapa organ, termasuk ginjal.

Ginjal berfungsi untuk menyaring darah yang mengandung zat sisa metabolisme dari sel di seluruh tubuh.

Ginjal terletak di kanan dan kiri tulang pinggang, yaitu dalam rongga perut pada dinding tubuh bagian belakang (dorsal).

Baca juga: Mulut: Fungsi dan Strukturnya

Ginjal sebelah kiri terletak lebih tinggi daripada ginjal sebelah kanan. Ginjal memiliki bentuk seperti biji kacang merah.

Ginjal berwarna merah karena banyak darah yang masuk ke dalam ginjal.

Darah masuk ke dalam ginjal melalui pembuluh arteri besar dan keluar dari ginjal melalui pembuluh vena besar.

Ginjal tersusun dari kurang lebih satu juta alat penyaring yang disebut nefron.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Piramida Penduduk: Pengertian dan Karakteristiknya

Piramida Penduduk: Pengertian dan Karakteristiknya

Skola
Mengapa Buaya Suka Berjemur?

Mengapa Buaya Suka Berjemur?

Skola
Mengapa Tubuh Terasa Pegal-pegal setelah Berolahraga?

Mengapa Tubuh Terasa Pegal-pegal setelah Berolahraga?

Skola
Apa itu Membran Tilakoid?

Apa itu Membran Tilakoid?

Skola
Kation Poliatomik: Pengertian dan Contohnya

Kation Poliatomik: Pengertian dan Contohnya

Skola
Urutan Fraksi Minyak Bumi dari Ringan ke Berat

Urutan Fraksi Minyak Bumi dari Ringan ke Berat

Skola
Isomer Pentuna

Isomer Pentuna

Skola
Pembinaan: Macam-macam dan Fungsinya

Pembinaan: Macam-macam dan Fungsinya

Skola
9 Pengertian Pembinaan Menurut Ahli

9 Pengertian Pembinaan Menurut Ahli

Skola
4 Tahapan dalam Mempertahankan Hubungan

4 Tahapan dalam Mempertahankan Hubungan

Skola
Perseroan Terbatas (PT): Pengertian dan Contohnya

Perseroan Terbatas (PT): Pengertian dan Contohnya

Skola
Teks Anekdot: Pengertian dan Ciri-cirinya

Teks Anekdot: Pengertian dan Ciri-cirinya

Skola
Kumpulan Recount Text Tentang Pengalaman Pribadi dan Terjemahannya

Kumpulan Recount Text Tentang Pengalaman Pribadi dan Terjemahannya

Skola
Contoh Descriptive Text tentang Artis Indonesia dan Terjemahannya

Contoh Descriptive Text tentang Artis Indonesia dan Terjemahannya

Skola
Kumpulan Report Text tentang Benda dan Terjemahannya

Kumpulan Report Text tentang Benda dan Terjemahannya

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com