Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Contoh Kalimat Memberi Peringatan dalam Bahasa Inggris

KOMPAS.com – Peringatan digunakan untuk memperingati seseorang akan suatu hal. Dalam Bahasa Inggris, peringatan disebut dengan warning. Bagaimana contoh kalimat memberi peringatan dalam Bahasa Inggris?

Berikut adalah contoh kalimat memberi peringatan dalam Bahasa Inggris, beserta terjemahannya!

  • Watch out, don’t get too close (Hati-hati, jangan terlalu dekat).
  • Be careful, the stair is broken (Berhati-hatilah, tangganya rusak).
  • Be careful with falling rock (Hati-hati dengan batu yang berjatuhan).  
  • Sshhh, don’t make noise in the library (Ssstt, jangan berisik di perpustakaan).
  • Watch your finger when cutting onion (Awas jarimu saat memotong bawang).
  • Watch out, you may hurt yourself (Hati-hati, kamu bisa melukai dirimu sendiri).
  • Don’t touch the wire, you’ll may get electrocuted (Jangan sentuh kabelnya, kamu bisa tersetrum).
  • Be careful, that chemical liquid can burn your skin (Berhati-hatilah, cairan kimia itu dapat membakar kulitmu).

https://www.kompas.com/skola/read/2023/03/09/190000269/contoh-kalimat-memberi-peringatan-dalam-bahasa-inggris

Terkini Lainnya

Tokoh Anoman dalam Pewayangan Ramayana

Tokoh Anoman dalam Pewayangan Ramayana

Skola
Mengenal Ukara Lamba Basa Jawa

Mengenal Ukara Lamba Basa Jawa

Skola
Bedane Geguritan Gagrak Lawas lan Gagrak Anyar

Bedane Geguritan Gagrak Lawas lan Gagrak Anyar

Skola
Prinsip dan Macam-macam Tembang Jawa Tengahan

Prinsip dan Macam-macam Tembang Jawa Tengahan

Skola
Pengertian, Ciri-ciri, dan Contoh Tembang Jawa Gedhe

Pengertian, Ciri-ciri, dan Contoh Tembang Jawa Gedhe

Skola
Gaman lan Aji-Ajine Wayang

Gaman lan Aji-Ajine Wayang

Skola
Ratu, Negara, lan Patihe dalam Pewayangan

Ratu, Negara, lan Patihe dalam Pewayangan

Skola
Peran Siswa dalam Mendukung Implementasi Wawasan Kebangsaan

Peran Siswa dalam Mendukung Implementasi Wawasan Kebangsaan

Skola
Hubungan Antargatra

Hubungan Antargatra

Skola
Peran dan Ancaman dalam Membangun Integrasi Nasional

Peran dan Ancaman dalam Membangun Integrasi Nasional

Skola
Kesediaan Warga Negara untuk Melakukan Bela Negara

Kesediaan Warga Negara untuk Melakukan Bela Negara

Skola
Daerah Khusus, Daerah Istimewa, dan Otonomi Khusus

Daerah Khusus, Daerah Istimewa, dan Otonomi Khusus

Skola
Apa Saja Kewenangan Pemerintah Daerah?

Apa Saja Kewenangan Pemerintah Daerah?

Skola
Gejala Sosial akibat Pengaruh Penyimpangan Sosial

Gejala Sosial akibat Pengaruh Penyimpangan Sosial

Skola
Jenis dan Ciri Basa Madya dalam Bahasa Jawa

Jenis dan Ciri Basa Madya dalam Bahasa Jawa

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke