Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pandemi Covid-19: LIPI Sarankan Teknologi Preservasi Daging untuk Hewan Kurban

Kompas.com - 22/06/2020, 16:04 WIB
Ellyvon Pranita,
Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Tim Redaksi

 

Teknologi preservasi daging ini, selain membuat daging tidak mudah membusuk, juga akan memperpanjang waktu simpan dan memperbaiki kualitas produk.

Untuk diketahui, teknologi preservasi daging ini terdiri dari tujuh macam, di antaranya sebagai berikut.

  1. Cold storage (didinginkan dalam gudang berpendingin)
  2. Dehydrating (pengeringan)
  3. Salting and curing (pengasinan dan diawetkan dengan kombinasi bahan-bahan preservatif seperti nitrat, nitrit, gula dan garam)
  4. Smoking and cooking (pengasapan dan dimasak)
  5. Canning (pengalengan)
  6. Irradiation (penyinaran radiasi)
  7. Standardization, blending and emulsification (pencampuran dan emulsifer atau zat pengemulsi)

Baca juga: Pemotongan Hewan Kurban, Waspada Potensi Penyakit Zoonosis dari Sapi dan Kambing

Tidak hanya itu, setelah dilakukan preservasi, daging kurban juga harus dikemas dengan memperhatikan aspek pengemasan.

Kemasan harus melindungi dari perubahan fisik, kimiawi dan biologis, serta efisien agar masyarakat yang akan mengonsumsi daging hewan kurban, di tengah pandemi Covid-19 ini, tetap terlindungi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com