Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pilihan Rumah Murah di Kota Kupang, Harga di Bawah Rp 200 Juta (II)

Sementara berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 689/KPTS/M/2023 tentang Batasan Luas Tanah, Luas Lantai, dan Batasan Harga Jual Rumah Umum Tapak Dalam Pelaksanaan Kredit/Pembiayaan Perumahan Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan, serta Besaran Subsidi Bantuan Uang Muka Perumahan, diketahui bahwa harga rumah subsidi telah naik.

Batas bawah harga rumah subsidi di Nusa Tenggara pada tahun 2023 adalah Rp 181 juta dan naik menjadi Rp 185 juta pada 2024.

Sehingga kemungkinan harga rumah subsidi di Kota Kupang juga mengalami penyesuaian. Bagi Anda yang tengah mencari rumah murah di Kupang, berikut sejumlah pilihannya yang terdaftar dalam Sistem Informasi Kumpulan Pengembang (Sikumbang).

Bagian pertama artikel ini bisa Anda baca di sini Pilihan Rumah Murah di Kota Kupang, Harga di Bawah Rp 200 Juta (I)

6. Puri Mandato Naioni

Perumahan ini berlokasi di Naioni, Alak, Kota Kupang yang dikembangkan oleh Cahaya Putri Mandato.

Tersedia 17 unit rumah subsidi dengan 43 lainnya terjual seharga Rp 168 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 98 meter persegi.

7. Griya Lontar 1

Dikembangkan oleh PT Griya Lontar Permai, perumahan ini berlokasi di Naioni, Alak, Kota Kupang.

Terdapat 9 unit rumah murah dengan 15 lainnya terjual seharga Rp 168 juta untuk luas bangunan 32 meter persegi dan luas lahan 90 meter persegi.

Tersisa 24 unit rumah subsidi dengan 10 lainnya terjual seharga Rp 168 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 96 meter persegi.

9. Griya Avisha Manulai

Perumahan ini berlokasi di Manulai II, Alak, Kota Kupang yang dikembangkan oleh Avisha Bumi Sejahtera.

Terdapat 50 unit rumah murah seharga Rp 181 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 100 meter persegi.

10. Puri Indah Batuplat

Perumahan ini dikembangkan oleh PT Dafe Graha Pratama yang berlokasi di Alak, Batu Plat, Kota Kupang.

Masih tersedia 59 unit rumah murah dengan 38 lainnya terjual seharga Rp 168 juta untuk luas bangunan 34 meter persegi dan luas lahan 91 meter persegi.

https://www.kompas.com/properti/read/2023/10/12/180000421/pilihan-rumah-murah-di-kota-kupang-harga-di-bawah-rp-200-juta-ii-

Terkini Lainnya

Tak Ada yang Sempurna, Ini Kekurangan Tinggal di Penthouse

Tak Ada yang Sempurna, Ini Kekurangan Tinggal di Penthouse

Apartemen
Awas Kena Denda, Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas

Awas Kena Denda, Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Flores Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Flores Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belu: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belu: Pilihan Ekonomis

Perumahan
MLFF Resmi Jadi Salah Satu Sistem Transaksi Jalan Tol

MLFF Resmi Jadi Salah Satu Sistem Transaksi Jalan Tol

Berita
Mengenal Penthouse, Tipe Unit Paling Eksklusif di Apartemen

Mengenal Penthouse, Tipe Unit Paling Eksklusif di Apartemen

Apartemen
Tahun Ini, BPD DIY akan Salurkan 100 Unit KPR FLPP

Tahun Ini, BPD DIY akan Salurkan 100 Unit KPR FLPP

Hunian
Pengembang Rumah Subsidi Desak Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan Rakyat

Pengembang Rumah Subsidi Desak Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan Rakyat

Berita
Tahun Ini, Central Group Targetkan Penjualan Rp 1,8 Triliun

Tahun Ini, Central Group Targetkan Penjualan Rp 1,8 Triliun

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lembata: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lembata: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Tol Bocimi Kelar Diperbaiki Permanen Sebelum Libur Akhir Tahun Ini

Tol Bocimi Kelar Diperbaiki Permanen Sebelum Libur Akhir Tahun Ini

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Manggarai Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Manggarai Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Barat: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Barat: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Sengkarut Korupsi Tol MBZ, Lelang Proyek Diatur, Kualitas Material Dipangkas

Sengkarut Korupsi Tol MBZ, Lelang Proyek Diatur, Kualitas Material Dipangkas

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke